KOMPAS.com - Kamu bisa memanfaatkan sisa opor ayam Lebaran menjadi nasi goreng ayam suwir.
Olahan sisa opor ayam Lebaran ini cocok buat kamu yang sudah mulai bosan dengan makanan berkuah santan.
Baca juga: Resep Nasi Goreng Opor Ayam, Olah Makanan Sisa Lebaran Sebelum Basi
Selama kondisi opor ayam masih bagus alias tidak basi, cukup pisahkan potongan daging ayam dengan kuahnya.
Kemudian, kamu bisa suwir atau potong-potong kecil daging ayam sebagai campuran nasi goreng.
Selengkapnya, simak resep nasi goreng ayam dari buku "Nasi Goreng Paling Indonesia" (2016) oleh Tim Penulis terbitan Hi-Fest Grup (CEO) berikut ini.
Baca juga:
1. Tumis bumbu halus dengan minyak goteng.
2. Masukkan potongan ayam dan masak hingga matang.
3. Masukkan telur dalam bumbu sambil diaduk sebentar.
4. Masukkan jagung manis pipil, lalu aduk sebentar.
5. Tambahkan nasi, minyak wijen, pasta tomat, garam, dan merica. Aduk hingga tercampur rata.
6. Masak hingga matang dan beri taburan ayam goreng di atasnya bila suka. Sajikan.
Baca juga:
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.View this post on Instagram