优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Resep Serundeng Daging Sapi, Lauk Anti Basi dari Sisa Daging Kurban

优游国际.com - 23/07/2021, 10:11 WIB
Lea Lyliana

Penulis

KOMPAS.com - Masih punya sisa daging sapi kurban di rumah? Jika iya, olah saja menjadi serundeng daging.   

Serundeng daging dapat dinikmati sebagai lauk pelengkap atau teman makan nasi hangat. Kamu bisa membuatnya untuk stok lauk di rumah. 

Baca juga: Cara Parut Kelapa agar Tidak Kotor Seperti di MasterChef Indonesia

Sajian lezat ini dibuat dengan cara mengungkep daging lalu memasaknya bersama bumbu serundeng dan kelapa parut.

Proses memasaknya yang cukup lama membuat cita rasanya makin gurih dan sedap.

Berikut resep serundeng daging tahan lama yang mudah diikuti.  

Baca juga: Resep Ayam Goreng Serundeng, Ungkep Dulu Biar Makin Enak

Resep serundeng daging sapi

Bahan

  • 1 kg daging sapi, potong kecil
  • 2 butir kelapa, bersihkan lalu parut halus

Bumbu serundeng

  • 7 butir bawang merah
  • 5 siung bawang putih
  • 4 butir kemiri
  • 1/2 sdm ketumbar
  • 1/2 sdt merica
  • 85 gram gula merah
  • 500 ml minyak goreng
  • 1 ruas jahe
  • Asam jawa secukupnya
  • 2 lembar daun salam
  • 2 batang serai, memarkan
  • 2 ruas lengkuas
  • Garam secukupnya
  • Penyedap rasa secukupnya

Baca juga: Resep Daging Suwir Bumbu Pedas, Bisa Pakai Sate Sisa

Ilustrasi serundeng sebagai tambahan bahan pembuatan lawar ayam. SHUTTERSTOCK/AMALLIA EKA Ilustrasi serundeng sebagai tambahan bahan pembuatan lawar ayam.

Bumbu daging ungkep 

  • 5 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 3 biji kemiri
  • 1/4 sdt merica butir
  • 1/4 sdt ketumbar 
  • 1 ruas jahe
  • 1 ruas lengkuas
  • 28 gram gula merah
  • 2 lembar daun salam
  • Garam secukupnya 
  • Penyedap secukupnya 

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau