优游国际

Baca berita tanpa iklan.

3 Beda Daging Ayam dan Daging Bebek, dari Tekstur hingga Cara Masak

优游国际.com - 11/12/2023, 18:08 WIB
Krisda Tiofani,
Silvita Agmasari

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sekilas, daging ayam dan daging bebek mirip. Pengolahan keduanya juga tidak jauh berbeda.

Daging ayam dan daging bebek sering dimasak dengan metode yang sama, yakni goreng, bakar, dan rebus.

Namun, keduanya tetap berbeda. Simak tiga perbedaan daging ayam dan daging bebek berikut ini.

Baca juga:

1. Kulit daging bebek lebih kasar

Menurut Tarno, koki Aloha Coffee & Resto Yogyakarta, perbedaan daging bebek dan daging ayam paling menyolok berada di teksturnya.

"Daging ayam lebih lembut, kalau daging bebek terasa lebih kasar kulitnya," ujar Tarno kepada 优游国际.com, Kamis (30/11/2023).

2. Daging ayam lebih tebal

Ilustrasi daging ayam terkontaminasi bakteri E.coli penyebab anyang-anyanganPexels Ilustrasi daging ayam terkontaminasi bakteri E.coli penyebab anyang-anyangan

Ukuran daging utuhnya tidak selalu sama. Menurut Tarno, daging ayam lebih tebal daripada daging bebek.

Daging bebek lebih mirip dengan daging ayam kampung, dilihat dari ketebalan daging dan ukurannya.

3. Daging bebek dimasak lebih lama

Ketebalan daging tidak selaras dengan durasi memasaknya. Daging ayam, terutama broiler, lebih cepat matang.

Sementara itu, daging bebek harus dimasak teliti dan lebih lama supaya empuk, tidak amis dan tidak alot.

Tarno mengatakan, daging bebek setidaknya harus direbus atau diungkep selama 30 menit agar tidak keras.

Baca juga:

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau