优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Resep Spikoe Kuno Ala Rumahan, Lapis Surabaya Ekonomis

优游国际.com - Diperbarui 16/01/2023, 14:13 WIB
Krisda Tiofani,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

Sumber

KOMPAS.com - Spikoe kuno atau kue lapis surabaya merupakan sajian yang memiliki ciri khas bentuk kotak yang dibuat dari tiga lapisan.

Tiga lapisan spikoe kuno dibuat dari dua warna berbeda. Namun, bahan dan cara pembuatan keduanya hampir sama.

Selain membeli spikoe kuno langsung, kamu juga bisa membuat spikoe kuno sendiri dengan resep rumahan yang mudah.

Simak resep spikoe kuno atau kue lapis surabaya dari majalah "" terbitan Gramedia Pustaka Utama berikut ini.

Baca juga:

Resep kue spikoe kuno

Bahan cake I:

  • 250 gr margarin
  • 10 tetes pewarna kuning tua
  • 2 sdm kental manis putih
  • 6 butir telur
  • 120 gr gula pasir halus
  • 1/4 sdt garam
  • 2 sdt emulsifier (SP/TBM)
  • 2 sdm air
  • 150 gr tepung terigu protein sedang
  • 30 gr maizena
  • 20 gr susu bubuk

Bahan cake II:

  • 125 gr margarin
  • 1 sdm kental manis putih
  • 1 sdt pasta cokelat
  • 3 butir telur
  • 70 gr gula pasir
  • 1/4 sdt garam
  • 1 sdt emulsifier (SP/TBM)
  • 1 sdm air
  • 70 gr tepung terigu protein sedang
  • 20 gr cokelat bubuk
  • 10 gr susu bubuk
  • 1/2 sdt baking powder
  • 100 gr selai stroberi, untuk olesan

Baca juga:

Halaman:


Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau