KOMPAS.com - Penjual kue ape sering berjualan di depan gedung Sekolah Dasar (SD).
Jajanan satu ini banyak disukai karena bagian tepinya garing dan bagian tengahnya lembut.
Kue ape umumnya menggunakan jus pandan atau pasta pandan. Namun, tanpa pasta pandan kamu tetap bisa membuat camilan ini di rumah.
Baca juga: 4 Cara Membuat Pastel Anti Gagal, Kulit Tidak Bocor
Kamu bisa membuat kue ape orisinal dengan tambahan topping sesuai selera, seperti keju, pisang, meses, atau aneka selai.
Berikut resep kue ape teflon dari yang bisa kamu contoh.
Bahan:
Baca juga: Resep Kue Laba-laba Takaran Sendok, Tambah Topping Sesuai Selera
Topping:
Cara membuat kue ape teflon:
1. Aduk tepung beras, tepung terigu, garam, dan gula sampai rata.
Baca juga: Resep Es Kacang Merah, Pakai Sirop Biar Lebih Segar
2. Masukkan air sedikit demi sedikit ke dalam campuran tepung sambil terus diaduk. Aduk dengan cara dikeplok-keplok (tepuk keras dengan whisk) sampai semua menyatu.
3. Diamkan adonan selama satu jam agar mengembang. Masukkan baking powder dan aduk rata.
4. Panaskan teflon, tuangkan adonan di tengah dan goyangkan teflon agar adonan menyebar. Tutup teflon, masak dengan api kecil agar kue matang.
Baca juga: Resep Pukis Pisang Keju, Cuma Perlu 3 Telur Saja
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.