KOMPAS.com - Labu siam biasanya diolah menjadi menu sayuran berkuah santan atau tumisan yang praktis.
Buat kamu pencinta masakan pedas, kamu bisa mencoba olahan labu siam dengan resep sambal goreng labu siam udang.
Kamu perlu membersihkan labu siam dari getah putihnya terlebih dahulu.
Baca juga: Resep Sambal Bawang Goreng Sederhana, Cuma Butuh 2 Bahan
Caranya, belah labu dan gosokkan permukaannya hingga getah keluar. Cuci permukaan labu siam dengan air mengalir.
Kemudian, olah labu siam dengan resep sambal goreng dari buku “” (2013) karya Dapur Kirana terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Baca juga: Resep Sambal Goreng Kentang Kering, Stok Lauk Makan Tahan Lama
Bahan:
Bumbu halus:
Cara membuat sambal goreng labu siam:
1. Cuci bersih labu siam untuk menghilangkan getahnya, iris tipis memanjang. Remas-remas dengan garam hingga layu. Cuci bersih.
Baca juga: Resep Sambal Pencit, Sambal Bebek Goreng Surabaya
2. Belah cabai merah dan buang bijinya. Iris tipis dan haluskan bersama bumbu halus lainnya.
3. Panaskan minyak goreng dan tumis bumbu halus yang sudah dihaluskan. Masukkan cabai rawit, lengkuas, daun salam, dan udang yang sudah dibersihkan.
4. Tumis hingga aroma masakan tercium harum. Masukkan labu siam dan tomat, aduk rata. Tunggu hingga masakan benar-benar matang.
5. Matikan api kompor, angkat, dan sajikan.
Baca juga: Resep Sambal Mercon, Campur Pentol atau Jeroan Sapi
Buku “” (2013) karya Dapur Kirana terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli di Gramedia.com.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.