KOMPAS.com - Induksi matematika adalah metode pembuktian yang sering digunakan untuk menentukan kebenaran dari suatu pernyataan yang diberikan dalam bentuk bilangan asli.
Dilansir dari buku Peka Soal Matematika (2020) oleh Darmawati, pembuktian dengan induksi matematika memiliki tiga langkah berikut:
Baca juga: Apa itu Induksi Matematika?
Jika ketiga langkah benar, maka dapat disimpulkan pernyataan benar untuk setiap n bilangan asli.
Terdapat beberapa pernyataan yang berhubungan dengan bilangan asli yang dapat dibuktikan dengan induksi matematika.
Pernyataan yang dimaksud adalah model induksi matematika berupa barisan, ketidaksamaan, dan keterbagian.
Dikutip dari buku Intisari & Bank Soal Supermath SMA/MA (2018) oleh Tim Supermath, berikut contoh soal dan pembahasan mengenai induksi matematika:
Baca juga: Contoh Soal Induksi Matematika
Misalnya akan dibuktikan untuk semua bilangan asli n bahwa:
Pertama, kita akan membuktikannya secara berurutan.
...benar
Baca juga: Contoh Soal Induksi Matematika n<2^n
...benar
...benar
Jadi, rumus berlaku untuk semua bilangan asli n.
Baca juga: Contoh Soal Pembuktian Induksi Matematika
Buktikan bahwa untuk setiap bilangan asli n berlaku
Pertama, kita lakukan pembuktian secara berurutan.
Jadi, pernyataan benar untuk n=1
Baca juga: Contoh Soal Induksi Matematika 2^n>2n untuk Setiap n Bilangan Asli
Karena semua langkah benar, berarti terbukti bahwa untuk setiap bilangan asli n berlaku
Itulah penjelasan mengenai pembuktian menggunakan 3 langkah induksi matematika.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.