优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Resep Rendang Padang 2 Kg, Daging, Empuk dan Bumbu Meresap

优游国际.com - 28/08/2024, 12:03 WIB
Alma Erin Mentari

Penulis

KOMPAS.com - Siapa yang bisa menolak kelezatan rendang? Masakan khas Minang ini memang juara! Dengan aroma rempah yang menggugah selera dan daging yang empuk meresap bumbu, rendang selalu menjadi primadona di setiap hidangan.

Ingin membuat rendang sendiri di rumah yang rasanya tak kalah dengan rendang restoran? Yuk, simak resep rendang 2 kg daging ini dari buku "Retnos Indonesische köstlichkeiten" (2015) oleh Retno Goemelar terbitan 优游国际 Gramedia. 

Baca juga:

Resep Rendang Padang 2 Kg Daging

Bahan

  • 2 kg daging sapi, potong-potong
  • 2 liter santan
  • 3 sendok makan kelapa parut, sangrai, lalu haluskan
  • 3 lembar daun kunyit (jika ada)
  • 4 buah asam kandis (jika ada)
  • 200 g cabai merah
  • 300 g bawang merah
  • 12 siung bawang putih
  • 2 cm lengkuas
  • 1 cm jahe
  • 2 batang serai, ambil bagian putihnya saja sepanjang 2 cm
  • Garam secukupnya

Cara Membuat Rendang Padang 2 Kg Daging

  1. Haluskan semua bumbu kecuali daun kunyit dan asam kandis.
  2. Tumis bumbu halus bersama kelapa sangrai hingga harum.
  3. Masukkan daging, daun kunyit, dan asam kandis. Aduk rata.
  4. Tuang santan, masak dengan api kecil hingga daging empuk dan kuah menyusut. Aduk sesekali agar tidak gosong.
  5. Tambahkan garam sesuai selera. Sajikan rendang selagi hangat.
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan.

Terpopuler

1
2
3
4
5
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau