Sambal bajak memiliki beragam versi dalam pembuatannya. Beberapa versi menyebut, sambal bajak dibuat menggunakan rempah.
Meski demikian sebenarnya sambal bajak bisa dibuat dengan sangat sederhana tanpa rempah dan tanpa tomat.
Dikutip dari Antaranews, asal usul sambal bajak bermula dari kebiasaan para ibu petani pada zaman dahulu yang menyiapkan masakan untuk suami yang sedang membajak sawah.
Sementara itu, mengutip sumber lain “Seri Pusaka Cita Rasa Indonesia-Makanan Penyerta dan Pelengkap Hidangan Indonesia” 2024, karangan Murdijati-Gardjito, Umar Santoso, Eni Harmayani yang diterbitkan Penerbit Andi, disampaikan bahwa sambal bajak namanya disebut demikian karena kelezatan sambal ini seakan membajak lidah.
Lantas bagaimana cara membuat sambal bajak sederhana?
Cara membuat sambal bajak sederhana tanpa tomat
Dikutip dari buku “Pandai Masak” karangan Nyonya Rumah, terbitan Gramedia Pustaka Utama, Sambal Bajak bisa dibuat dengan sederhana bahkan tanpa tomat.
Berikut ini cara membuat sambal bajak sederhana tanpa tomat:
Bahan
Cara membuat sambal bajak sederhana tanpa tomat
Sambal bajak ini memiliki tekstur agak berminyak, dan bisa disimpan lama.
/food/read/2025/04/28/090000375/cara-membuat-sambal-bajak-sederhana-tanpa-tomat-dan-kenapa-dinamakan-bajak-