优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Rumah Sandi, Saksi Perjuangan pada Masa Agresi Militer Belanda II

优游国际.com - 09/04/2022, 13:00 WIB
Febi Nurul Safitri ,
Widya Lestari Ningsih

Tim Redaksi

Selama membawa sandi negara, Ponidjan harus menyusuri hutan dan tidak pernah tertangkap tentara Belanda. 

Selama enam bulan, Rumah Sandi digunakan sebagai kantor sandi darurat.

Baca juga: Museum Perumusan Naskah Proklamasi: Sejarah, Perkembangan, dan Isinya

Rumah Sandi pernah direnovasi pada 2014, untuk mengganti kayu bangunan yang lama dan lantai yang dulunya tanah, diganti menjadi keramik.

Saat ini, di dalam Rumah Sandi tersimpan benda-benda yang menjadi saksi perjuangan pada masa Agresi Militer Belanda II.

Koleksinya mulai dari foto, replika meja dan kursi yang digunakan oleh Soedijatmo dan Sumarkidjo, serta diorama yang menggambarkan suasana di Rumah Sandi ketika difungsikan sebagai tempat menerima berita.

 

Referensi : 

  • Darsono, Sigit. (2021). Peran Rumah Sandi pada Masa Agresi Militer Belanda II di Kalurahan Purwoharjo, Samigaluh, Kulon Progo, Yogyakarta Tahun 1948-1949. Karmawibangga: Historical Studies Journal, 3(2), 29-40.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau