优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Resep Kwetiau Kuah Daging, Masakan Berkuah Hangat

优游国际.com - 25/05/2023, 10:07 WIB
Alma Erin Mentari

Penulis

Sumber

KOMPAS.com - Selain enak diolah dengan cara digoreng atau ditumis dengan aneka bumbu, kwetiau juga enak dimasak dengan kuah sedap dan isian yang melimpah. 

Kamu bisa mengolah kwetiau kuah dengan irisan daging sapi. Sebelumnya, rebus dulu daging di panci berbeda. Setelah itu, gunakan air rebusan daging untuk membuat kuah kwetiau agar lebih nikmat. 

Jangan lupa untuk menggunakan sayuran seperti pokchoy dan tomat agar lebih segar. Dalam buku "" (2021) oleh Banu Susanto terbitan PT Gramedia Pustaka Utama. 

Baca juga:

Resep kwetiau kuah 

Bahan 

  • 1 piring kwetiau 
  • 1 butir telur, diorak arik 
  • 150 gram daging sapi, rebus, iris tipis
  • 1 pokchoy kecil, potong 
  • 1 tangkai daun bawang, iris 
  • 1 buah tomat, potong 
  • 2 buah bakso sapi, iris
  • Minyak secukupnya, untuk menumis
  • 500 ml kaldu sapi
  • Merica bubuk, garam secukupnya

Bumbu 

  • 1/4 buah bawang bombai, cincang 
  • 3 siung bawang putih, cincang 
  • 1 sdm minyak wijen 
  • 1 sdm kecap ikan 
  • 2 sdm saus tiram 

Bahan pelengkap 

  • Bawang merah goreng, acar

Cara membuat kwetiau kuah daging

  1. Tumis bawang putih dan bawang bombai hingga harum, kalau sudah aromanya enak. Masukkan daging, bakso, dan telur orak arik. Aduk hingga rata. 
  2. Masukkan kaldu, rebus. Rebus hingga mendidih, masukkan kwetiau, pokchoy, tomat, dan daun bawang. Tambahkan kecap asin, minyak wijen, saus tiram, garam, dan merica bubuk. 
  3. Masak hingga sayuran layu, cicipi dan koreksi rasa. Sajikan selagi masih panas bersama bahan pelengkap. 

Buku "" (2021) oleh Banu Susanto terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli di Gramedia.com

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau