KOMPAS.com - Juhi adalah cumi-cumi yang difermentasi dan dikeringkan. Rujak juhi khas betawi terdiri dari juhi, sayur rebus, mi, tahu, dan sambal kacang.
Rujak juhi dapat dibilang sudah makin langka, salah satunya terlihat dari semakin sedikit yang menjual rujak juhi.
Bila tidak tersedia juhi, bisa diganti dengan cumi asin yang cenderung lebih mudah didapat.
Lilly T. Erwin dalam bukunya "Aroma Rasa Kuliner Indonesia - Sajian Sayur Segar & Rebus" terbitan Gramedia Pustaka Utama membagikan cara membuat rujak juhi. Simak resep rujak juhi berikut.
Cara membuat rujak juhi khas Betawi
/food/read/2023/08/27/190700775/resep-rujak-juhi-betawi-cumi-kering-dan-sayur-siram-sambal-kacang