KOMPAS.com - Asam amino merupkan senyawa organik yang memiliki gugus asan (-COOH) dan gugus amina . Asam amino dapat mengalami polimerisasi menjadi protein.
Dilansir dari buku Prinsip-Prinsip Kimia Modern (2003) oleh David Oxtoby dan kawan-kawan, terdapat sekitar 500 asam amino yang diketahui, namun 20 di antaranya hanya dihasilkan oleh kode genetik.
Beberapa sifat-sifat asam amino, yaitu:
Baca juga: Asam Karboksilat: Pengertian, Sifat, dan Tata Namanya
Berdasarkan situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, secara umum, struktur asam amino adalah satu atom karbon (C) yang mengikat empat gugu, yaitu:
Berikut struktur asam amino
Baca juga: Teori Asam Basa Lewis
Klasifikasi asam amino menurut fungsi biologisnya terbagi menjadi:
Asam amino yang tidak dapat disintesis oleh tubuh. Seperti arigin, fenolalanin, histidin, lisin, leusin, isoleusin, metionin, treonin, triptofan, dan valin.
Asam amino yang dapat disintesis oleh tubuh. Seperti, alanin, asam aspartat, asam glutamate, asparagin, glisin, glutamin, prolin, serin, sistein, dan tirosin.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.