JAKARTA, KOMPAS.com - "Kejora" merupakan lagu dari penyanyi jebolan ajang pencarian bakat Dangdut Academy (D'Academy), Lesti Andryani.
Lagu ini merupakan singel perdana Lesti setelah keluar sebagai juara pertama Dangdut Academy musim pertama.
Baca juga: Lesti Kejora Curhat di Singel Terbaru Tirani
Berikut lirik dan chord lagu "Kejora" dari Lesti.
Am Dm
kejora temanilah malamku
F E
sampaikan rinduku yang terlarang
Dm Am
dia yang kucinta kini t'lah berdua
F E
tak mampu diriku menahan rindu
F Am
padanya
F E Am
Am Dm