优游国际

Baca berita tanpa iklan.
Salin Artikel

Tips Merawat Jam Dinding agar Tidak Cepat Rusak

Selain sebagai alat penunjuk waktu, jam dinding juga bisa menjadi pajangan atau hiasan yang menarik di suatu ruangan.

Jika kamu menginginkan jam dinding kesayanganmu di rumah bisa awet digunakan, terdapat beberapa tips yang perlu dilakukan untuk mencegahnya cepat rusak.

Dilansir beberapa sumber, Sabtu (19/3/2022), berikut ini tips merawat jam dinding agar bisa lebih awet.

Kamu dapat mendapatkan waktu yang akurat dengan melihat jam yang ditayangkan stasiun televisi.

Bersihkan secara berkala

Lakukanlah pembersihan debu yang menempel di bagian luar jam dinding, mulai dari kaca sampai ke bagian belakang jam dinding.

Apabila masih ada noda yang sulit dibersihkan, gunakanlah kain basah yang sudah diberi air dan sabun.

Ganti baterai jika jarum jam kendur

Gantilah baterai jam dinding bila jarum jam sudah terlihat mulai kendur. Cara mengetahuinya yaitu meskipun jam telah disetel ulang, namun tetap tidak dapat menunjukkan ke arah yang tepat lagi.

Segera ganti baterai yang akan habis


 

Penting bagimu untuk segera mengganti baterai yang akan habis. Tanda baterai yang akan habis bisa terlihat dari jam yang menunjukkan waktu lebih lambat dari seharusnya.

Jika tidak segera diganti, baterai yang akan habis dapat mengeluarkan zat kimia yang akan merusak mesin jam.

Lingkari jam menggunakan kapur antisemut

Perlu diketahui bahwa semut di dinding dapat masuk ke dalam mesin jam dinding dan merusaknya.

Jadi, lingkari area dinding (tempat jam dinding diletakkan di dinding) dengan kapur antisemut untuk mencegah semut masuk ke dalam mesin jam dinding.

/homey/read/2022/03/19/121300776/tips-merawat-jam-dinding-agar-tidak-cepat-rusak

Terkini Lainnya

Meletakkan Tanaman di Kamar Tidur, Baik atau Buruk Menurut Feng Shui?

Meletakkan Tanaman di Kamar Tidur, Baik atau Buruk Menurut Feng Shui?

Housing
Cara Memilih Bantal Berdasarkan Posisi Tidur

Cara Memilih Bantal Berdasarkan Posisi Tidur

Housing
5 Hal di Rumah yang Wajib Dibersihkan untuk Cegah Energi Negatif

5 Hal di Rumah yang Wajib Dibersihkan untuk Cegah Energi Negatif

Housing
4 Cara Paling Ampuh untuk Membasmi Kecoak di Rumah

4 Cara Paling Ampuh untuk Membasmi Kecoak di Rumah

Do it your self
Anjing Sering Menatap Dinding? Ini 6 Penyebabnya

Anjing Sering Menatap Dinding? Ini 6 Penyebabnya

Pets & Garden
Di Mana Lokasi Ideal untuk Menanam Bunga Telang?

Di Mana Lokasi Ideal untuk Menanam Bunga Telang?

Pets & Garden
4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Wajan Antilengket

4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Wajan Antilengket

Do it your self
6 Tanaman Dalam Ruangan yang Aman untuk Anjing Peliharaan

6 Tanaman Dalam Ruangan yang Aman untuk Anjing Peliharaan

Pets & Garden
Cara Menanam Bunga Matahari di Dalam Pot

Cara Menanam Bunga Matahari di Dalam Pot

Pets & Garden
Benarkah Kucing Bisa Merasa Bersalah? Ini Penjelasannya

Benarkah Kucing Bisa Merasa Bersalah? Ini Penjelasannya

Pets & Garden
Ini Lokasi Terbaik untuk Menanam Bunga Matahari

Ini Lokasi Terbaik untuk Menanam Bunga Matahari

Pets & Garden
6 Tips Menanam Tomat di Lahan Sempit agar Berbuah Banyak

6 Tips Menanam Tomat di Lahan Sempit agar Berbuah Banyak

Pets & Garden
10 Aroma yang Tidak Disukai Kucing

10 Aroma yang Tidak Disukai Kucing

Pets & Garden
LG Electronics Hadirkan Another Campus untuk Gaet Gen Z

LG Electronics Hadirkan Another Campus untuk Gaet Gen Z

Home Appliances
7 Warna Cat Kamar Tidur yang Mengundang Energi Positif

7 Warna Cat Kamar Tidur yang Mengundang Energi Positif

Decor
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke