优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Trump Tak Akan Undang Mike Pompeo dan Nikki Haley ke Kabinetnya

优游国际.com - 10/11/2024, 12:16 WIB
Aditya Jaya Iswara

Penulis

Sumber

WASHINGTON DC, KOMPAS.com - Presiden terpilih Amerika Serikat Donald Trump pada Sabtu (9/11/2024) menepis kemungkinan masuknya mantan Menteri Luar Negeri Mike Pompeo dan mantan Duta Besar AS untuk PBB Nikki Haley ke kabinetnya.

Pompeo dan Haley adalah dua tokoh senior dari periode pertama kekuasaan Trump di Gedung Putih.

Dalam unggahan terbaru di media sosial Truth Social, Trump menyatakan bahwa ia tidak akan mengundang mereka bergabung ke kabinetnya di tengah spekulasi tentang susunan menterinya.

Baca juga: Biden dan Trump Dijadwalkan Bertemu di Gedung Putih Rabu Mendatang

Pompeo pada Juli 2024 pernah menyampaikan rencana besar untuk mendukung Ukraina, dengan mengirimkan lebih banyak senjata dan menindak keras sektor energi Rusia.

Menurut para analis, itu bertentangan dengan pernyataan kampanye Trump.

Adapun Trump berulang kali berkoar-koar bahwa dia bisa mengakhiri perang di Ukraina dalam 24 pertamanya sebagai presiden, serta mengkritik bantuan Washington untuk Kyiv.

Sementara itu, Haley adalah lawan Trump dalam pemilihan pendahuluan (primary) Partai Republik tahun ini, yang kemudian kalah lalu mendukungnya.

Haley terkadang blak-blakan mengkritik Trump, seperti saat mendesaknya berhenti merengek tentang calon presiden dari Demokrat, Kamala Harris, pada Agustus 2024.

Baca juga: Kekayaan Orang Terkaya Dunia Melonjak Rp 1 Triliun Setelah Kemenangan Trump

"Saya sangat menghargai kerja sama dengan mereka sebelumnya dan ingin mengucapkan terima kasih atas pengabdian mereka bagi negara kita," tulis Trump, dikutip dari kantor berita AFP.

Trump sejauh ini baru menunjuk satu orang untuk kabinetnya, yaitu Susie Wiles sang manajer kampanye sebagai Kepala Staf Gedung Putih.

Wiles disebut ice baby oleh Trump karena sikapnya yang tenang. Ia pun menjadi perempuan pertama dalam posisi tersebut di kabinet.

Baca juga:

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang

Terkini Lainnya

Foto-foto Paus Fransiskus Muda, Bernama Asli Jorge Mario Bergoglio

Foto-foto Paus Fransiskus Muda, Bernama Asli Jorge Mario Bergoglio

Global
Makam Paus Fransiskus di Basilika Santa Maria Maggiore Ramai Peziarah Meski Masih Ditutup

Makam Paus Fransiskus di Basilika Santa Maria Maggiore Ramai Peziarah Meski Masih Ditutup

Global

Internasional

Internasional

Internasional
Satu Keinginan Paus Fransiskus Ini Belum Terwujud, Lokasinya Dekat Indonesia

Satu Keinginan Paus Fransiskus Ini Belum Terwujud, Lokasinya Dekat Indonesia

Global

Internasional
Vietnam Pacu Perjanjian Dagang Baru Demi Antisipasi Tekanan Tarif AS

Vietnam Pacu Perjanjian Dagang Baru Demi Antisipasi Tekanan Tarif AS

Global
Ketika Harvard Menantang Trump: Pelajaran Geopolitik untuk Dunia Akademik

Ketika Harvard Menantang Trump: Pelajaran Geopolitik untuk Dunia Akademik

Global
Israel Hapus Ucapan Belasungkawa atas Wafatnya Paus Fransiskus

Israel Hapus Ucapan Belasungkawa atas Wafatnya Paus Fransiskus

Global
Warisan Paus Fransiskus: Kesederhanaan dan Keberanian Melawan Korupsi

Warisan Paus Fransiskus: Kesederhanaan dan Keberanian Melawan Korupsi

Global

Internasional
Astronot Veteran China Pimpin Misi ke Stasiun Luar Angkasa Tiangong

Astronot Veteran China Pimpin Misi ke Stasiun Luar Angkasa Tiangong

Global

Internasional

Internasional
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau