优游国际

Baca berita tanpa iklan.

6 Jenis Buttercream Populer di Dunia, Beda Bahan Dasar dan Warna

优游国际.com - 02/09/2021, 19:36 WIB
Krisda Tiofani,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

Sumber

5. French buttercream

Selanjutnya, ada jenis buttercream yang dikenal dengan nama french buttercream.

French buttercream dibuat dari campuran telur utuh dan tambahan kuning telur sebagai dasarnya.

Telur tersebut dikocok bersama simple syrup yang sudah dimasak hingga suhu 115 derajat celcius dan ditambahkan dengan mentega tawar.

Campuran telur utuh dan kuning telur membuat warna french buttercream cenderung kuning pucat sehingga tidak cocok dicampur dengan pewarna.

Namun, french buttercream bisa dijadikan bahan lapisan dalam pada aneka jenis kue.

 Baca juga: 5 Cara Membuat Krim Tiramisu Tidak Terlalu Cair, Tambahkan Gelatin

6. Pudding-style buttercream

Terakhir, ada jenis pudding-style buttercream yang merupakan jenis buttercream paling jarang digunakan tetapi bisa dimanfaatkan menjadi lapisan luar kue.

Cara membuat pudding-style buttercream mirip dengan cara membuat pudding pada umumnya.

Susu dan sebagian gula dimasak terlebih dahulu, sementara gula dan tepung dikocok bersama, lalu ditambahkan campuran susu dan gula dan dimasak kembali hingga mendidih.

Baca juga: Resep Es Krim Kacang Madu, Bikin Camilan Bareng Anak di Rumah

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau