KOMPAS.com - Jika berkunjung ke Banyumas, Jawa Tengah, maka kamu akan sering melihat pencok lele dijual di rumah makan. Cara membuat pencok lele cukup simpel.
Pencok lele khas Banyumas memiliki cita rasa gurih, pedas, asin, dan manis. Ciri khas pencok lele adalah ikan lele dibakar sampai matang, kemudian disajikan dengan sambal terasi.
Dewi Untari membagikan cara membuat pencok lele banyumas dalam buku “” (2013) terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Baca juga: Resep Pindang Kudus Khas Jawa Tengah, Tampilannya Mirip Rawon
Bahan :
Bumbu:
Baca juga: Resep Ikan Lele Bakar Bumbu Kuning, Tak Melulu Gurami atau Nila
1. Bersihkan ikan lele, lalu dibakar sampai matang.
2. Haluskan bawang putih, cabai merah cabai rawit, dengan garam gula merah, terasi, dan diberi kecap serta air jeruk.
3. Bumbu kecap disiramkan pada ikan lele bakar sambil ditumbuk-tumbuk pelan- pelan.
Baca juga: Cara Bersihkan Lendir Ikan Lele, Pakai Bumbu Dapur Berikut
Buku “” (2013) oleh Dewi Untari terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli online di Gramedia.com.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.