KOMPAS.com - Orang betawi terkenal handal membuat semur. Semur yang dibuat biasanya semur daging dengan tambahan banyak rempah. Aromanya harum dan rasa bumbunya medok.
Baca juga: Resep Mie Godog Jawa, Pakai Telur Bebek Tambah Mantap
Semur daging betawi sangat cocok disantap dengan nasi uduk atau ketupat sayur. Berikut adalah resep semur betawi dari yang bisa kamu coba.
Bahan:
Bumbu halus:
Cara membuat semur daging betawi:
1. Panaskan margarin. Tumis bumbu halus, bawang merah, dan daun salam sampai harum.
2. Masukkan daging. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan tomat. Aduk sampai layu.
Baca juga: Resep Pepes Bandeng Bumbu Pedas, Makan Pakai Nasi Putih Hangat
3. Masukkan pala bubuk, cengkeh, kayumanis, kecap manis, dan garam. Aduk sampai daging terbalut bumbu. Masukkan kentang. Aduk rata.
4. Tuang air secara bertahap. Masak daging sampai empuk. Sajikan bersama taburan bawang goreng.
Baca juga: Resep Nasi Ulam Betawi, Cuma Tumis Bumbu Pakai 3 Bahan
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.