优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Harga BBM per 1 Maret Banyak yang Naik, Kenapa Harga BBM Pertamina Tetap?

优游国际.com - 01/03/2024, 18:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Mahardini Nur Afifah

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Harga BBM (bahan bakar minyak) per 1 Maret 2024 di sejumlah stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) non-Pertamina terpantau naik. Kendati begitu, harga BBM milik Pertamina belum naik atau tidak mengalami perubahan. 

Dilansir dari 优游国际.com, Jumat (1/3/2024), harga BBM di SPBU BP AKR mengalami kenaikan sekitar Rp 590-Rp 990 per liter.

Sebagai gambaran, harga produk BP Ultimate yang dijual BP AKR naik dari Rp 14.380 per liter menjadi Rp 15.370 per liter.

Sedangkan harga BBM di SPBU Vivo naik sekitar Rp 700-Rp 1.000 per liter. Untuk gambaran, harga Revvo 90 yang dijual Vivo naik dari Rp 12.600 per liter menjadi Rp 13.300.

Di sisi lain, harga BBM yang dijual di SPBU Shell mengalami kenaikan sekitar Rp 750-Rp 990 per liter. Sebagai contoh, harga Shell Super naik menjadi Rp 14.530 per liter dari harga sebelumnya senilai Rp 13.540 per liter.

Baca juga: Harga BBM Pertamina per 1 Maret 2024, Ini Rinciannya

Baca juga: Perbandingan Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR 1 Maret 2024, Ada yang Naik

 

Alasan harga BBM Pertamina tetap pada Maret 2024

Corporate Secretary PT Pertamina Patra Niaga Irto Ginting menyampaikan, harga BBM pada Maret 2024 tidak mengalami perubahan.

Itu artinya, harga BBM yang berlaku pada bulan ini masih sama dengan harga yang ditetapkan Pertamina sejak 1 Februari 2024.

"Jadi masih sama dengan harga sebelumnya atau harga di bulan Februari," ujar Irto kepada 优游国际.com, Jumat.

Irto menjelaskan, ada beberapa faktor yang menyebabkan harga BBM pada Maret 2024 tidak mengalami perubahan.

Ia mengatakan bahwa Pertamina melakukan review terhadap harga BBM nonsubsidi dengan melihat tren harga minyak mentah.

Tidak hanya itu, Pertamina juga me-review Mean of Plats Singapore (MOPS) atau penilaian produk untuk trading minyaK di Asia dan kurs.

Irto menyampaikan bahwa bila tidak ada penyesuaian harga BBM nonsubsidi ketika MOPS dan kurs mengalami kenaikan, maka hal ini akan mengoreksi potensi revenue perusahaan.

Sementara itu, penetapan harga BBM subsidi yang terdiri dari Pertalite dan Biosolar merupakan kewenangan pemerintah sebagai regulator.

"Iya (harga BBM nonsubsidi), masih kami review berkala," kata Irto.

Baca juga: Alasan Prabowo Evaluasi Subsidi BBM dan Elpiji 3 Kg untuk Makan Siang Gratis

Harga BBM Pertamina tidak naik sampai Juni 2024

Sebelum Pertamina mengumumkan harga BBM yang berlaku pada Maret 2024, pemerintah telah memutuskan bahwa harga BBM, baik subsidi maupun nonsubsidi, tidak naik hingga Juni 2024.

Halaman:


Terkini Lainnya

Pengamat Sebut Penunjukan Jokowi ke Vatikan Pilihan Strategis, Bukan Sekadar Simbolik

Pengamat Sebut Penunjukan Jokowi ke Vatikan Pilihan Strategis, Bukan Sekadar Simbolik

Tren
Mengenal The House of Raminten, Restoran Keluarga Legendaris Jogja Milik Hamzah Sulaiman

Mengenal The House of Raminten, Restoran Keluarga Legendaris Jogja Milik Hamzah Sulaiman

Tren
Link Live Streaming Prosesi Pemakaman Paus Fransiskus Hari Ini

Link Live Streaming Prosesi Pemakaman Paus Fransiskus Hari Ini

Tren
Viral Video Polisi Berhentikan Pengawal Ambulans, Ini Faktanya

Viral Video Polisi Berhentikan Pengawal Ambulans, Ini Faktanya

Tren
Apa Itu Novemdiales, Sembilan Hari Masa Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus?

Apa Itu Novemdiales, Sembilan Hari Masa Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus?

Tren
Kisah Yuzuki Nakashima, Tiap Hari Naik Pesawat demi Bisa Kuliah

Kisah Yuzuki Nakashima, Tiap Hari Naik Pesawat demi Bisa Kuliah

Tren
Kasus Keracunan MBG Terus Terjadi, Ahli Gizi Ingatkan Prinsip Keamanan Pangan

Kasus Keracunan MBG Terus Terjadi, Ahli Gizi Ingatkan Prinsip Keamanan Pangan

Tren
100 Tahun Eksis di Indonesia, Ini Daftar KRL yang Pernah Digunakan

100 Tahun Eksis di Indonesia, Ini Daftar KRL yang Pernah Digunakan

Tren
Prabowo Tunjuk Jokowi Jadi Utusan Khusus di Pemakaman Paus Fransiskus, Pengamat: Kenapa Bukan Wapres?

Prabowo Tunjuk Jokowi Jadi Utusan Khusus di Pemakaman Paus Fransiskus, Pengamat: Kenapa Bukan Wapres?

Tren
Kejar Target Bebas Malaria 2030, UGM dan APLAMA Mulai Riset di Perbatasan

Kejar Target Bebas Malaria 2030, UGM dan APLAMA Mulai Riset di Perbatasan

Tren
6 Olahraga Terbaik untuk Menurunkan Kadar Asam Urat, Apa Saja?

6 Olahraga Terbaik untuk Menurunkan Kadar Asam Urat, Apa Saja?

Tren
10 Alasan Duduk Terlalu Lama Buruk bagi Kesehatan, Termasuk Merusak Jantung

10 Alasan Duduk Terlalu Lama Buruk bagi Kesehatan, Termasuk Merusak Jantung

Tren
BMKG Ungkap Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat pada 26-27 April 2025

BMKG Ungkap Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat pada 26-27 April 2025

Tren
[POPULER TREN] Tanda Penyakit Diabetes pada Pagi Hari | Apakah Kacamata untuk Mata Minus Harus Dipakai Setiap Hari?

[POPULER TREN] Tanda Penyakit Diabetes pada Pagi Hari | Apakah Kacamata untuk Mata Minus Harus Dipakai Setiap Hari?

Tren
Benarkah Semua Penderita Hipertensi Wajib Kurangi Garam? Ini Kata Dokter...

Benarkah Semua Penderita Hipertensi Wajib Kurangi Garam? Ini Kata Dokter...

Tren
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau