JAKARTA, KOMPAS.com - Paralimpiade adalah pesta olahraga terbesar dunia bagi atlet penyandang disabilitas.
优游国际.com sebagai sumber literatur menuliskan tentang Paralimpiade pada 5 September 2021.
Penyelenggaraan Paralimpiade termutakhir adalah pada Paralimpiade Tokyo 2020.
Baca juga: Hasil Sepak Bola CP ASEAN Para Games 2022: Disaksikan Menpora dan Ketum PSSI, Indonesia Raih Perak
Paralimpiade Tokyo 2020 berlangsung pada 2021 gegara pandemi Covid-19.
Baca juga: ASEAN Para Games 2022: Usai Pecahkan Rekor, Ni Nengah Tatap Kejuaraan Dunia dan Paralimpiade
Pertama
Awal mula dunia menggelar Paralimpiade terjadi kali pertama di Roma, Italia. pada 1960.
Kala itu, Paralimpiade mengubah nama awal Stoke Mandeville Games.
Pada Paralimpiade saat itu, ada 23 negara berpartisipasi.
Hadir, waktu itu, 400 atlet.
Selanjutnya, Paralimpiade Musim Dingin untuk kali pertama berlangsung di Swedia.
Waktunya, pada 1976.
Pada 1988, sewaktu Olimpiade Seoul ada kebijakan baru.
Kebijakan baru itu dipertegas pada Olimpiade Musim Dingin di Alberville, Perancis, 1992.
Kebijakan baru itu adalah kota penyelenggara Olimpiade maupun Paralimpiade di suatu negara, sama.
Indonesia mengikuti Paralimpiade sejak 1976.
Terkini, Indonesia berpartisipasi di Paralimpiade Tokyo 2020.
Total raihan medali Indonesia pada Paralimpiade adalah 27 medali.
Rincian capaian medali Indonesia pada Paralimpiade adalah 6 medali emas, 7 perak, dan 14 perunggu.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.