优游国际

Baca berita tanpa iklan.
Salin Artikel

Sikap Jeje Slebew Panen Kritikan, Bonge Ingat Pesan Ibu: Enggak Boleh Sombong

Melihat video viral Jeje Slebew diantara kerumunan banyak orang dan berteriak, Bonge berusaha memaklumi.

"Enggak usah diambil pusing, mungkin Jeje capek, makanya kita enggak usah salah paham," kata Bonge dikutip dari akunnya @bonge_saputra.

Terlepas dari sikap Jeje Slebew yang panen kritikan, Bonge mengaku bahwa dirinya justru senang saat ada orang yang mengajak foto, walaupun jumlahnya ribuan.

"Kalau misalkan Bonge jadi posisi Jeje, Bonge selalu mau diajak foto," ucap remaja 16 tahun itu.

"Mau beribu-ribu orang, Bonge selalu stay diajak foto, selalu mau. Kan Bonge suka foto," imbuhnya.

Sikap seperti itu diakui Bonge karena ibunya selalu berpesan agar tidak menjadi orang yang sombong.

"Bonge selalu ingat kata mama, enggak boleh sombong, selalu rendah hati. Kita sama-sama manusia, tidak usah saling sombong," ujar Bonge.

"Soalnya Bonge terkenal karena kalian, kalau bukan karena kalian, Bonge enggak bisa jadi apa-apa," lanjutnya.

Bonge juga memberi pesan pada siapapun yang ingin berfoto dengannya saat bertemu.

"Ayo yang mau foto sama Bonge, ngomong aja, ngomong, enggak usah malu," ucap Bonge.

"Seribu orang juga Bonge ladenin sampai Bonge capek Bonge ladenin, yang penting Bonge sayang kalian semua," imbuhnya.

Komentar Bonge atas sikap Jeje itu mendapat tanggapan dari netizen.

"Salut banget si sama kamu Nge," tulis @keyshackp2.

"Gua suka ama omongan lu," tulis @nataliaputri11_.

"Salut banget sama Bonge, semoga segala sifat Bonge yang baik bisa jadi pelajaran buat kita ya," tulis @jennyfransiscaa07.

Sikap Jeje Slebew sempat jadi sorotan setelah videonya yang tampak emosi viral di media sosial.

Dalam video yang kini viral di media sosial itu, Jeje tampak berjalan dan dijaga oleh beberapa pria untuk menembus kerumunan di daerah Dukuh Atas yang kini ramai disebut sebagai Citayam Fashion Week.

Kesulitan lewat diantara kerumunan orang, Jeje tampak emosi dan berteriak.

"Minggir, nanti foto tapi minggir dulu," teriaknya.

/hype/read/2022/07/27/102409766/sikap-jeje-slebew-panen-kritikan-bonge-ingat-pesan-ibu-enggak-boleh-sombong

Terkini Lainnya

Paula Verhoeven Bongkar Fakta Sosok Pria yang Dituding Jadi Selingkuhannya

Paula Verhoeven Bongkar Fakta Sosok Pria yang Dituding Jadi Selingkuhannya

Seleb
Penonton Film Conclave Melonjak 283 Persen Setelah Paus Fransiskus Meninggal

Penonton Film Conclave Melonjak 283 Persen Setelah Paus Fransiskus Meninggal

Film
Penjelasan Inul Daratista soal Dandanannya di Pemakaman Titiek Puspa yang Tuai Sorotan

Penjelasan Inul Daratista soal Dandanannya di Pemakaman Titiek Puspa yang Tuai Sorotan

Seleb
Wendy Red Velvet Masuk Agensi fromis_9, ASND

Wendy Red Velvet Masuk Agensi fromis_9, ASND

K-Wave
Sidang Uji Materi UU Hak Cipta, Hakim MK Isra Saldi Nasihati Ariel NOAH dan Kawan-kawan

Sidang Uji Materi UU Hak Cipta, Hakim MK Isra Saldi Nasihati Ariel NOAH dan Kawan-kawan

Hits
Hotman Paris Pertanyakan Wewenang Jubir Pengadilan yang Sebut Paula Verhoeven Istri Durhaka

Hotman Paris Pertanyakan Wewenang Jubir Pengadilan yang Sebut Paula Verhoeven Istri Durhaka

Seleb
Sosok Ricky Siahaan di Mata Manajer Seringai: Rocker Humoris yang Rendah Hati

Sosok Ricky Siahaan di Mata Manajer Seringai: Rocker Humoris yang Rendah Hati

Seleb
Respons Hotman Paris soal Rekaman Suara Paula Verhoeven Diduga Habiskan 2 Jam Chat Selingkuhan di Kamar Mandi

Respons Hotman Paris soal Rekaman Suara Paula Verhoeven Diduga Habiskan 2 Jam Chat Selingkuhan di Kamar Mandi

Seleb
Tetap Izin meskipun Nyanyi Lagu Ciptaan Ahmad Dhani, Dul: Ayah Selalu Ngajarin Adab

Tetap Izin meskipun Nyanyi Lagu Ciptaan Ahmad Dhani, Dul: Ayah Selalu Ngajarin Adab

Seleb
Soal Orang Ketiga di Rumah Tangga Baim鈥揚aula, Hotman Paris: Salah Suami Ajak Orang Nginap

Soal Orang Ketiga di Rumah Tangga Baim鈥揚aula, Hotman Paris: Salah Suami Ajak Orang Nginap

Seleb
Dicibir gara-gara Masih Sempat Dandan di Pemakaman Titiek Puspa, Inul Daratista: Kalau Bisa Pakai Bulu Mata

Dicibir gara-gara Masih Sempat Dandan di Pemakaman Titiek Puspa, Inul Daratista: Kalau Bisa Pakai Bulu Mata

Seleb
Soroti Putusan Cerai Paula Verhoeven, Hotman Paris: Bertengkar Belum Tentu Durhaka

Soroti Putusan Cerai Paula Verhoeven, Hotman Paris: Bertengkar Belum Tentu Durhaka

Seleb
Kapan Film Gundik Tayang?

Kapan Film Gundik Tayang?

Film
Ricky Siahaan Kena Serangan Jantung 5 Menit Usai Konser di Jepang, Manajer: Sebelum Berangkat Sehat

Ricky Siahaan Kena Serangan Jantung 5 Menit Usai Konser di Jepang, Manajer: Sebelum Berangkat Sehat

Seleb
鈥淧ulang鈥, Jadi Karya Terakhir Ricky Siahaan Bersama Seringai

鈥淧ulang鈥, Jadi Karya Terakhir Ricky Siahaan Bersama Seringai

Musik
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke