优游国际

Baca berita tanpa iklan.

8 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Dekat AC, Bikin Enggak Dingin

优游国际.com - 16/04/2025, 08:54 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber

JAKARTA, KOMPAS.com - Selama bulan-bulan musim panas, banyak orang menyalakan unit AC mereka dengan kekuatan penuh sepanjang hari untuk menjaga rumah tetap sejuk dan memberi kenyamanan.

Tak hanya itu, udara dingin juga dapat mencegah kerusakan serius pada sejumlah barang di rumah yang dapat disebabkan tingkat panas dan kelembapan berlebihan. 

Baca juga: Berapa Lama Umur Pakai AC? 

Namun, terkadang AC kurang bekerja optimal dalam mendinginkan ruangan. Hal ini bisa disebabkan salah satunya dari perabotan atau barang yang menghalangi aliran udara AC. 

Seperti halnya semua fitur interior lainnya, memungkinkan kondisi optimal saat menjalankan sistem HVAC adalah kunci agar sistem berfungsi dengan baik.

Memblokir unit AC dapat menyebabkan berkurangnya efisiensi, distribusi udara dingin yang tidak merata ke seluruh ruangan, dan menyebabkan sistem HVAC harus bekerja lebih keras—yang dapat mengakibatkan tagihan listrik jauh lebih tinggi.

Maka itu, perlu menyingkirkan benda-benda yang menghalangi aliran AC agar unit bekerja maksimal menyejukkan ruangan dan menghemat energi sebanyak mungkin. 

Disadur dari Better Homes and Gardens, Rabu (16/4/2025), berikut beberapa barang yang tidak boleh disimpan di dekat AC karena bisa menghalangi aliran udara. 

Baca juga: 5 Masalah yang Sering Terjadi pada AC dan Cara Mengatasinya

Perabotan besar 

Baik memiliki unit AC jendela atau AC dinding, pastikan semuanya tidak terhalang agar udara sejuk dapat mengalir ke ruangan.

Jangan letakkan furnitur besar, seperti kursi berlengan di depan atau atas ventilasi dan jaga  ruang di depan unit AC jendela tetap kosong.

Perabotan besar lainnya yang harus dihindari untuk diletakkan di dekat atau langsung di depan unit AC, termasuk sofa, rak buku, lemari, dan kepala tempat tidur. 

Kompor dan oven

Selanjutnya, barang yang tidak boleh disimpan di dekat AC adalah kompor dan oven. Kedua peralatan ini mengeluarkan banyak panas saat digunakan dan mendinginkan ruangan, yang membuat unit AC bekerja lebih keras serta meningkatkan tagihan listrik. 

Baca juga: 7 Jenis Bau yang Sering Muncul dari AC dan Cara Mengatasinya 

Tanaman hias

Jauhkan tanaman hias setidaknya 90 sentimeter dari AC karena aliran udara dingin langsung dapat berdampak buruk pada kesehatan, pertumbuhan, dan penampilan tanaman. 

Karena banyak tanaman pot tumbuh subur di lingkungan hangat dan lembap, udara dingin, terutama saat diarahkan ke tanaman, dapat membuat tanaman dehidrasi serta daunnya mengerut, layu, kering, atau berubah warna.

Peralatan elektronik apa pun

Meletakkan perangkat elektronik, seperti TV atau konsol game, di dekat AC terlihat tampak baik-baik saja.

Namun, peralatan elektronik apa pun menjadi barang yang tidak boleh disimpan di dekat AC karena mengeluarkan panas, yang dapat mempengaruhi suhu di rumah.

Halaman:


Terkini Lainnya

Cara Menghilangkan Noda Kuning pada Bantal, Kembali Putih Kinclong

Cara Menghilangkan Noda Kuning pada Bantal, Kembali Putih Kinclong

Do it your self
Posisi Meletakkan Tempat Tidur yang Datangkan Feng Shui Baik

Posisi Meletakkan Tempat Tidur yang Datangkan Feng Shui Baik

Housing
Bawa Hoki, 3 Tempat Terbaik Meletakkan Tanaman Monstera di Rumah

Bawa Hoki, 3 Tempat Terbaik Meletakkan Tanaman Monstera di Rumah

Pets & Garden
6 Fakta tentang Kepintaran Kucing yang Jarang Diketahui

6 Fakta tentang Kepintaran Kucing yang Jarang Diketahui

Pets & Garden
Bagaimana Cara Anjing Menemukan Jalan Pulang ke Rumah?

Bagaimana Cara Anjing Menemukan Jalan Pulang ke Rumah?

Pets & Garden
6 Tempat di Rumah yang Tidak Perlu Rutin Dibersihkan

6 Tempat di Rumah yang Tidak Perlu Rutin Dibersihkan

Housing
3 Penyebab Daun Tanaman Tomat Keriting, Bisakah Berbuah?

3 Penyebab Daun Tanaman Tomat Keriting, Bisakah Berbuah?

Pets & Garden
Kucing Peliharaan Mati, Sebaiknya Dikubur atau Kremasi?

Kucing Peliharaan Mati, Sebaiknya Dikubur atau Kremasi?

Pets & Garden
6 Benda yang Tidak Boleh Dibersihkan dengan Pemutih

6 Benda yang Tidak Boleh Dibersihkan dengan Pemutih

Housing
7 Hal yang Paling Disukai Kucing, Pemilik Wajib Tahu

7 Hal yang Paling Disukai Kucing, Pemilik Wajib Tahu

Pets & Garden
8 Benda yang Tidak Perlu Dicuci dengan Sabun

8 Benda yang Tidak Perlu Dicuci dengan Sabun

Do it your self
8 Ras Kucing Termahal di Dunia

8 Ras Kucing Termahal di Dunia

Pets & Garden
Cara Membersihkan Layar TV Datar, Hasil Mulus Tanpa Goresan

Cara Membersihkan Layar TV Datar, Hasil Mulus Tanpa Goresan

Home Appliances
5 Warna Sofa Ruang Tamu yang Harus Dihindari

5 Warna Sofa Ruang Tamu yang Harus Dihindari

Decor
7 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Kamar Mandi

7 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Kamar Mandi

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan.

Topik Homey

Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau