优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Kenalan, Ini 6 Ras Anjing Asal Mesir yang Lincah dan Tertua di Dunia

优游国际.com - 02/03/2023, 09:24 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber

JAKARTA, KOMPAS.com - Beberapa ras anjing tertua dapat ditelusuri kembali ke Mesir kuno. Sering dikatakan bahwa orang Mesir kuno yang menjinakkan anjing.

Ini dapat dilihat dari sebuah makam yang berasal dari tahun 3500 Sebelum Masehi menunjukkan lukisan seorang pria sedang mengajak seekor anjing berjalan-jalan dengan tali. 

Baca juga: 7 Fakta Menarik Anjing Havanese, Sempat Tersisa 11 Ekor

Anjing-anjing ini sangat mirip dengan hieroglif (ulisan dan abjad Mesir Kuno) peradaban kuno dan gambar makam anjing-anjing ikonik Mesir. 

Beberapa anjing kuno atau tertua ini telah berkembang menjadi ras anjing asli Mesir yang kita kenal saat ini dan banyak menjadi anjing peliharaan, termasuk Basenji dan Saluki

Negara-negara tetangga di Timur Tengah, Mediterania, dan Afrika telah menjadikan ras-ras anjing asal Mesir ini sebagai ras mereka sendiri.

Ras anjing asli Mesir terutama berasal dari gurun pasir yang panas dan kering atau iklim Mediterania Afrika Utara.

Tubuh mereka sangat cocok dengan iklim tersebut dan tidak cocok untuk iklim Arktik atau daerah tropis yang lembap.

Anjing yang cerdas dan berenergi tinggi ini juga dibiakkan untuk gaya hidup yang aktif serta bekerja sebagai pemburu, penggembala, atau anjing penjaga.

Apabila tertarik memiliki salah satu ras anjing tertua di dunia, berikut enam ras anjing asal Mesir dirangkum dari The Spruce Pets, Kamis (2/3/2023).  

Baca juga: Jangan Keliru, Ini Perbedaan Anjing Beauceron dan Doberman

Saluki

Ilustrasi anjing Saluki yang berasal dari Mesir.Shutterstock/Elisabetta Bellomi Ilustrasi anjing Saluki yang berasal dari Mesir.
Anjing Saluki memiliki tampilan atletis dan anggun. Dalam bahasa Arab, Saluki berarti "mulia" dan merupakan salah satu ras anjing tertua.

Sejarah mereka sudah ada sejak 5.000 tahun yang lalu. Batu nisan dan patung Mesir kuno menampilkan anjing yang menyerupai saluki modern.

Para raja sangat menyukai anjing Saluki karena penampilannya yang anggun dan kemampuan berburu yang atletis, seperti halnya para pemimpin terkemuka lainnya dalam sejarah, seperti Alexander Agung.

Anjing Saluki kemudian menyebar ke seluruh Timur Tengah, Afrika, dan Asia selama bertahun-tahun, dibawa suku-suku nomaden.

Seperti anjing pelacak lainnya, Saluki sangat cepat dan memiliki dorongan memburu mangsa yang tinggi sehingga tidak cocok untuk hidup di rumah dengan hewan peliharaan berbulu kecil lainnya.

Namun, jika mendapatkan banyak latihan, ras anjing asal Mesir ini dikenal jinak dan senang meringkuk di dalam rumah. Saluki juga memiliki sifat mandiri, keras kepala, sensitif, serta membutuhkan penguatan yang lembut dan positif untuk hasil pelatihan.

Halaman:


Terkini Lainnya

Seberapa Sering Harus Memandikan Kucing Peliharaan?

Seberapa Sering Harus Memandikan Kucing Peliharaan?

Pets & Garden
Apakah Cermin yang Menghadap Pintu Buruk bagi Feng Shui?

Apakah Cermin yang Menghadap Pintu Buruk bagi Feng Shui?

Housing
Meletakkan Tanaman di Kamar Tidur, Baik atau Buruk Menurut Feng Shui?

Meletakkan Tanaman di Kamar Tidur, Baik atau Buruk Menurut Feng Shui?

Housing
Cara Memilih Bantal Berdasarkan Posisi Tidur

Cara Memilih Bantal Berdasarkan Posisi Tidur

Housing
5 Hal di Rumah yang Wajib Dibersihkan untuk Cegah Energi Negatif

5 Hal di Rumah yang Wajib Dibersihkan untuk Cegah Energi Negatif

Housing
4 Cara Paling Ampuh untuk Membasmi Kecoak di Rumah

4 Cara Paling Ampuh untuk Membasmi Kecoak di Rumah

Do it your self
Anjing Sering Menatap Dinding? Ini 6 Penyebabnya

Anjing Sering Menatap Dinding? Ini 6 Penyebabnya

Pets & Garden
Di Mana Lokasi Ideal untuk Menanam Bunga Telang?

Di Mana Lokasi Ideal untuk Menanam Bunga Telang?

Pets & Garden
4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Wajan Antilengket

4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Wajan Antilengket

Do it your self
6 Tanaman Dalam Ruangan yang Aman untuk Anjing Peliharaan

6 Tanaman Dalam Ruangan yang Aman untuk Anjing Peliharaan

Pets & Garden
Cara Menanam Bunga Matahari di Dalam Pot

Cara Menanam Bunga Matahari di Dalam Pot

Pets & Garden
Benarkah Kucing Bisa Merasa Bersalah? Ini Penjelasannya

Benarkah Kucing Bisa Merasa Bersalah? Ini Penjelasannya

Pets & Garden
Ini Lokasi Terbaik untuk Menanam Bunga Matahari

Ini Lokasi Terbaik untuk Menanam Bunga Matahari

Pets & Garden
6 Tips Menanam Tomat di Lahan Sempit agar Berbuah Banyak

6 Tips Menanam Tomat di Lahan Sempit agar Berbuah Banyak

Pets & Garden
10 Aroma yang Tidak Disukai Kucing

10 Aroma yang Tidak Disukai Kucing

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan.

Topik Homey

Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau