优游国际

Baca berita tanpa iklan.

7 Tren Desain Kamar Mandi yang Disukai Desainer Interior pada 2023

优游国际.com - 24/01/2023, 13:17 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber

JAKARTA, KOMPAS.com - Dengan tahun yang baru saja berganti, berbagai tren desain terbaru dan terhebat untuk 2023 pun bermunculan, termasuk kamar mandi.

Kamar mandi adalah ruang terkecil di rumah, tapi merupakan salah satu ruang paling penting. Namun, kamar mandi umumnya memiliki luas terbatas sehingga memberikan sedikit ruang gerak untuk bereksperimen dengan tampilan baru, entah itu warna cat, wallpaper, tren furnitur, atau peralatan.  

Baca juga: 5 Tren Ubin Kamar Mandi yang Bakal Populer pada 2023

Sejumlah desainer interior mengungkapkan tren desain kamar mandi yang paling mereka sukai pada 2023. Dari peningkatan kecil hingga renovasi penuh, masing-masing ide ini akan menyegarkan desain kamar mandi.

Berikut tren desain kamar mandi yang disukai desainer interior pada 2023 dikutip dari The Spruce, Selasa (24/1/2023). 

Menambahkan drama 

Ilustrasi kamar mandi dengan warna abu-abu. Shutterstock/Peshkova Ilustrasi kamar mandi dengan warna abu-abu.
Dari semua ruang di rumah, Anda harus merasa paling berani untuk tampil beda di kamar mandi. Luasnya yang kecil memastikan fitur-fitur yang menonjol, seperti wallpaper yang dramatis dan cat gelap, tidak membebani ruang kecil atau siapa pun yang mengunjungi kamar mandi..

Menurut desainer interior Shannon Crain, kamar mandi yang tenang seperti perhiasan untuk rumah. "Ruang-ruang intim ini dimaksudkan untuk menjadi istimewa, berkesan, dan berani," katanya. 

Baca juga: 8 Ide Menata dan Mengatur Kamar Mandi agar Lebih Bergaya 

Peralatan natural 

Desainer interior Sarah Cole mengatakan kayu telah kembali populer. Setelah bertahun-tahun peralatan rias yang dicat abu-abu atau putih mendominasi desain kamar mandi, Cole mengatakan inilah saatnyamerangkul penggunaan lemari kayu alami di kamar mandi.

"Kayu menawarkan kehangatan dan elemen organik yang tidak dimiliki cat, menciptakan palet bahan yang kaya, dan lebih kompleks untuk kamar mandi," ucapnya. 

Tirai bermotif

Ilustrasi kamar mandi, tirai showerSHUTTERSTOCK/Artazum Ilustrasi kamar mandi, tirai shower
Selanjutnya, tren desain kamar mandi yang disukai desainer interior adalah tirai bermotif. Tren gorden bermotif yang masuk ke semua area rumah, dari ruang keluarga, kamar tidur anak-anak, hingga kamar mandi.

Menurut desainer interior Lila Malone, ini karena kamar mandi umumnya terdiri atas semua permukaan keras, seperti ubin, batu, pipa ledeng, perangkat keras, dan cermin.

"Dengan menambahkan lapisan tekstur dan pola dengan perawatan jendela benar-benar dapat melembutkan ruangan serta menambah kehangatan pada ruangan yang tadinya dingin," ucapnya.  

Baca juga: 7 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Kamar Mandi

Lebih banyak warna

Dawn Cook, desainer interior dari BLDC Design, mengatakan pada 2023, warna akan terus disisipkan ke dalam kamar mandi. 

"Entah itu, warna pada pipa ledeng, pencahayaan, atau batu, klien menginginkan warna yang mencolok di kamar mandi," imbuhnya.

Hal ini bisa berarti warna-warna permata yang intens atau pastel lembut, tapi jelas tidak berarti satu hal: "Kami mulai melihat adanya pergeseran dari kamar mandi yang serba putih," ujar Cook. 

Baca juga: 7 Tren Kamar Mandi yang Harus Ditinggalkan pada 2023 Menurut Ahli

Garis vertikal

Tidak ada yang akan menyalahkan Anda jika tergoda menata ubin subway yang panjang di kamar mandi karena itu akan memberikan tampilan klasik.

Halaman:


Terkini Lainnya

4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Wajan Antilengket

4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Wajan Antilengket

Do it your self
6 Tanaman Dalam Ruangan yang Aman untuk Anjing Peliharaan

6 Tanaman Dalam Ruangan yang Aman untuk Anjing Peliharaan

Pets & Garden
Cara Menanam Bunga Matahari di Dalam Pot

Cara Menanam Bunga Matahari di Dalam Pot

Pets & Garden
Benarkah Kucing Bisa Merasa Bersalah? Ini Penjelasannya

Benarkah Kucing Bisa Merasa Bersalah? Ini Penjelasannya

Pets & Garden
Ini Lokasi Terbaik untuk Menanam Bunga Matahari

Ini Lokasi Terbaik untuk Menanam Bunga Matahari

Pets & Garden
6 Tips Menanam Tomat di Lahan Sempit agar Berbuah Banyak

6 Tips Menanam Tomat di Lahan Sempit agar Berbuah Banyak

Pets & Garden
10 Aroma yang Tidak Disukai Kucing

10 Aroma yang Tidak Disukai Kucing

Pets & Garden
LG Electronics Hadirkan Another Campus untuk Gaet Gen Z

LG Electronics Hadirkan Another Campus untuk Gaet Gen Z

Home Appliances
7 Warna Cat Kamar Tidur yang Mengundang Energi Positif

7 Warna Cat Kamar Tidur yang Mengundang Energi Positif

Decor
Apa Bahayanya Jika Tidak Pernah Membersihkan Mesin Cuci?

Apa Bahayanya Jika Tidak Pernah Membersihkan Mesin Cuci?

Home Appliances
Berkunjung ke Pabrik LG di Changwon, Korea Selatan, Kolaborasi Pekerja dan Robot

Berkunjung ke Pabrik LG di Changwon, Korea Selatan, Kolaborasi Pekerja dan Robot

Home Appliances
Apakah Kucing Suka Dicium?

Apakah Kucing Suka Dicium?

Pets & Garden
7 Ide Dekorasi yang Membuat Rumah Terlihat Mewah dan Berkelas

7 Ide Dekorasi yang Membuat Rumah Terlihat Mewah dan Berkelas

Decor
8 Tanda Kucing Peliharaan Sedang Marah, Pemilik Harus Peka

8 Tanda Kucing Peliharaan Sedang Marah, Pemilik Harus Peka

Pets & Garden
LG Terapkan Strategi ABC untuk Terus Kuasai Pasar Elektronik Asia

LG Terapkan Strategi ABC untuk Terus Kuasai Pasar Elektronik Asia

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan.

Topik Homey

Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau