优游国际

Baca berita tanpa iklan.

7 Manfaat Baking Soda untuk Tanaman Sayuran dan Cara Menggunakannya

优游国际.com - 30/09/2022, 08:21 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber

JAKARTA, KOMPAS.com - Baking soda atau sofa kue tidak hanya bermanfaat sebagai bahan masakan atau produk pembersih. Baking soda juga memiliki banyak manfaat untuk tanaman sayuran.

Dikutip dari Balcony Garden Web, Jumat (30/9/2022), baking soda bermanfaat dalam menghasilkan panen yang lebih manis, melindungi tanaman dari hama yang tidak diinginkan, dan banyak lagi.

Berikut beberapa manfaat baking soda untuk tanaman sayuran dan cara menggunakannya.

Baca juga: Aturan Menyimpan Buah dan Sayuran di Kulkas agar Tetap Segar

Ilustrasi tanaman tomat.PIXABAY/congerdesign Ilustrasi tanaman tomat.

1. Membuat tomat lebih manis

Salah satu cara membuat tomat lebih manis adalah dengan menaburkan 2 sampai 3 sendok penuh baking soda di sekitar pangkal tanaman tomat.

Baking soda akan diserap ke dalam tanah dan menurunkan tingkat keasaman tomat, menghasilkan panen yang lebih manis.

Anda dapat bereksperimen dengannya sekali dalam 8 sampai 10 minggu dan secara bertahap meningkatkannya menjadi sekali dalam 4 sampai 5 minggu.

Periksa panen untuk menentukan seberapa baik kerjanya dengan tanaman.

Baca juga: Berapa Lama Sayuran Segar Bisa Disimpan di Kulkas?

2. Melindungi tanaman selada

Campurkan soda kue dan tepung dengan perbandingan yang sama, dan taburkan bubuk ini pada tanaman selada yang terinfeksi. Cacing yang menyerang tanaman selada akan memakan campuran baking powder sambil memakan dedaunan dan mati.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan.

Topik Homey

Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau