优游国际

Baca berita tanpa iklan.
优游国际.com - 29/07/2021, 21:18 WIB
Lolita Valda Claudia,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Tak kalah populer dari aglonema, monstera dan anthurium, tanaman alocasia juga banyak diburu oleh kolektor tanaman.

Bentuknya yang unik dan perawatan yang mudah menjadikan tanaman ini banyak menghiasi teras rumah.

Tanaman yang tumbuh di hutan ini termasuk tanaman umbi-umbian yang memiliki kemiripan bentuk dengan tanaman keladi.

Baca juga: Simak, Cara Mudah Memperbanyak Sirih Gading

Jika kamu sudah memiliki alocasia di rumah, kamu bisa memperbanyak tanaman ini dengan menanam kembali umbinya.

Melansir dari kanal Youtube Jora Nursery, Kamis (29/7/2021), kamu bisa melakukan cara ini untuk memperbanyak tanaman alocasia melalui umbi dengan mudah.

Alat dan bahan yang digunakan

  • Tanaman Alocasia yang sudah cukup umur
  • Pot
  • Wadah
  • Media tanam

Baca juga: Kenapa Ada Bercak-bercak Cokelat pada Daun Alocasia? Ini 6 Penyebabnya

Menyiapkan umbi alocasia

Untuk memperbanyak tanaman Alocasia, kamu bisa memilih alocasia yang sudah cukup umur dan memiliki minimal 8 daun.

Pisahkan alocasia dengan media tanamnya, lakukan dengan hati-hati agar akar tidak putus dan tercabut.

Pada akar alocasia kamu akan menemukan umbi berbentuk bulat , nah pisahkan umbi itu dengan akarnya. Umbi ini dapat kita gunakan untuk memperbanyak alocasia.

Kamu bisa menanam kembali alocasia yang sudah kita ambil umbinya tadi. Tanam kembali dengan media tanam yang kamu gunakan sebelumnya.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Baca berita tanpa iklan.

Topik Homey

Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau