KOMPAS.com - Menjelang gajian, tak ada salahnya membuat tumis jamur merang untuk santap siang maupun malam.
Cara membuat tumis jamur merang juga tidak sulit. Kamu hanya perlu menumis bumbu-bumbu terlebih dulu, lalu memasukkan jamur dan memasaknya hingga matang.
Simak resep tumis jamur merang dari buku "" (2013) oleh Dapoer 2 Iboe terbitan Gramedia Pustaka Utama berikut ini.
Baca juga:
Bahan:
1. Tumis bawang bombai dan bawang putih hingga harum dan berwarna kuning kecoklatan. Masukkan cabai, tumis kembali hingga harum.
2. Tuang air, beri merica, saus tiram, kaldu bubuk, dan garam. Aduk dan masak hingga mendidih.
3. Masukkan jamur dan masak hingga matang serta bumbunya meresap.
Baca juga:
Buku "" (2013) oleh Dapoer 2 Iboe terbitan Gramedia Pustaka Utama tersedia online di Gramedia.com.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.View this post on Instagram