优游国际

Baca berita tanpa iklan.

4 Resep Kue yang Dimasak Pakai Teflon, Bikin Camilan di Rumah

优游国际.com - 28/02/2021, 19:36 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

Sumber

3. Tuang adonan crepe pada teflon dan ratakan, lalu tunggu hingga matang di kedua sisinya.

4. Ulangi hingga larutan habis. Selanjutnya kocok whipped cream dingin yang telah ditambahkan dengan perasan jeruk lemon, kemudian tuang gula halus secara bertahap.

5. Pastikan whipped cream terkocok hingga kaku. Kemudian susun crepe dan whipped cream satu persatu hingga habis, lalu simpan di lemari pendingin.

Baca juga: Resep Vanilla Mille Crepes, Tambah Topping Daging Durian Lebih Enak

3. Pizza teflon

Bahan:

  • 250 gram tepung terigu protein tinggi
  • 30 gram gula
  • 5 gram ragi instan
  • 1 butir telur
  • 90 ml air dingin
  • 50 gram mentega
  • 3 sdm saus bolognese siap pakai
  • 1 sdm saus tomat
  • 1 sdt gula pasir
  • Irisan sosis atau smoked beef
  • Mentega secukupnya untuk menumis
  • Keju mozzarella atau keju cheddar lembut

Cara membuat pizza teflon:

1. Siapkan topping dengan cara menumis irisan sosis atau smoked beef dengan mentega

2. Cuat saus pizza dengan cara mencampurkan saus bolognese dengan saus tomat dan gula pasir sampai rata, kemudian sisihkan

3. Bikin adonan pizza, campurkan tepung terigu, gula, dan ragi sampai rata

4. Masukan telur dan air dingin pada campuran terigu dan uleni hingga adonan tidak lengket

5. Tutup wadah adonan dengan kain kemudian diamkan hingga mengembang

6. Keluarkan adonan dan tambahkan dengan mentega dan sejumput garam lalu uleni hingga adonan kalis.

7. Dalam keadaan dingin, olesi teflon dengan mentega. Letakan adonan yang telah dipipihkan hingga menutupi seluruh permukaan teflon.

8. Tusuk-tusuk adonan menggunakan garpu agar tidak menggembung kemudian tambahkan saus dan topping.

9. Panggang menggunakan api kompor kecil hingga matang.

Baca juga: Resep Puding Busa Putih Telur, Dessert Lembut untuk Valentine

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau