KOMPAS.com - Sup telur yang mudah dibikin dapat menjadi pilihan masakan simpel berkuah hangat untuk disantap saat cuaca dingin.
Tambahkan sayuran untuk melengkapi sup telur yaitu jagung manis pipil dan irisan wortel. Kamu pun bisa menambahkan bahan protein olahan daging seperti sosis atau bakso.
Tidak pakai ribet, seperti ini cara membuat sup telur hangat dan enak ala Foodplace.
/food/read/2022/01/18/131731575/resep-sup-telur-jagung-buat-santapan-saat-cuaca-dingin