优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Apakah Penderita Asam Urat Tidak Boleh Makan Sayuran Hijau?

优游国际.com - 15/11/2024, 08:00 WIB
Diva Lufiana Putri,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sayuran hijau seperti bayam dan kangkung dianggap sebagai pemicu serangan pada penderita penyakit asam urat.

Sayuran hijau mengandung zat purin, yang oleh tubuh akan dipecah menjadi produk sisa bernama asam urat.

Kadar asam urat yang tinggi berpotensi membentuk kristal-kristal di persendian, sehingga memicu serangan radang sendi yang menyakitkan.

Oleh karena itu, muncul anggapan bahwa penderita asam urat pantang mengonsumsi sayuran hijau.

Lantas, benarkah penderita asam urat tidak boleh makan sayuran hijau?

Baca juga: Catat, Ini 5 Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat


Penderita asam urat boleh makan sayuran hijau

Guru Besar Ilmu Pangan dan Gizi IPB University, Ali Khomsan mengatakan, penderita asam urat masih boleh makan sayuran hijau, asal tidak berlebihan.

Sayuran hijau memang mengandung purin yang perlu diperhatikan oleh orang dengan penyakit asam urat.

Namun, kandungan zat purin pada sayuran tidak lebih tinggi dari jenis makanan lain yang biasa dimakan masyarakat.

"Yang sebaiknya dipantang adalah jeroan karena kandungan purin jauh lebih tinggi daripada sayuran hijau," ujarnya, saat dihubungi 优游国际.com, Rabu (13/11/2024).

Baca juga: 10 Gejala Asam Urat Tinggi, Penyebab, dan Faktor Risikonya

Kendati demikian, menurutnya, setiap penderita asam urat memiliki kondisi kesehatan yang berbeda satu dengan lainnya.

Bagi satu penderita, mengonsumsi sayuran hijau seperti bayam atau kangkung mungkin tidak akan menimbulkan serangan nyeri pada sendi.

Sebaliknya, bagi penderita lain, makan sedikit jenis sayuran ini mungkin dapat memicu gejala tidak mengenakkan.

"Setiap penderita bisa merasakan sendiri saat makan sesuatu apakah makanan tersebut membangkitkan rasa nyeri karena asam urat kumat, sehingga mereka bisa lebih berhati-hati dalam konsumsi makanan," papar Ali.

Baca juga: Apakah Ikan Lele Aman untuk Penderita Asam Urat dan Kolesterol?

Perbandingan purin pada sayuran hijau dan makanan lain

Terpisah, dokter dan ahli gizi masyarakat Tan Shot Yen menjelaskan, sayuran hijau merupakan bahan pangan dengan kandungan purin yang rendah.

Bayam dan kangkung, misalnya, mengandung zat purin sekitar 57 miligram per 100 gram asam urat.

Halaman:


Terkini Lainnya

Minum Kopi Saat Hamil, Amankah? Begini Kata Dokter Kandungan...

Minum Kopi Saat Hamil, Amankah? Begini Kata Dokter Kandungan...

Tren
Dokter Urologi Beberkan Penyebab Batu Ginjal, Ini Langkah Pencegahannya

Dokter Urologi Beberkan Penyebab Batu Ginjal, Ini Langkah Pencegahannya

Tren
Mengenang Pesan Terakhir Paus Fransiskus Sebelum Wafat: Perdamaian di Gaza

Mengenang Pesan Terakhir Paus Fransiskus Sebelum Wafat: Perdamaian di Gaza

Tren
Pendaftaran UMPTKIN 2025 Dibuka, Berikut Syarat, Jadwal, dan Cara Daftarnya

Pendaftaran UMPTKIN 2025 Dibuka, Berikut Syarat, Jadwal, dan Cara Daftarnya

Tren
Kronologi Pria WN Ghana Ngamuk di Kalibata City, Lukai 2 Orang

Kronologi Pria WN Ghana Ngamuk di Kalibata City, Lukai 2 Orang

Tren
Berkaca dari Kasus Wanita di Pekanbaru, Bolehkah Debt Collector Menyita Paksa Barang Debitur?

Berkaca dari Kasus Wanita di Pekanbaru, Bolehkah Debt Collector Menyita Paksa Barang Debitur?

Tren
Cara Cetak Kartu UTBK 2025, Ini Ketentuan Kertasnya

Cara Cetak Kartu UTBK 2025, Ini Ketentuan Kertasnya

Tren
Analisis Gempa M 5,6 Sukabumi Hari Ini, Termasuk Gempa Bumi Dangkal

Analisis Gempa M 5,6 Sukabumi Hari Ini, Termasuk Gempa Bumi Dangkal

Tren
Tiga Ensiklik yang Diterbitkan Paus Fransiskus, Apa Saja Pesan di Dalamnya?

Tiga Ensiklik yang Diterbitkan Paus Fransiskus, Apa Saja Pesan di Dalamnya?

Tren
Kronologi Mahasiswa Indonesia Ditahan Imigrasi AS, Visa Tiba-tiba Dicabut

Kronologi Mahasiswa Indonesia Ditahan Imigrasi AS, Visa Tiba-tiba Dicabut

Tren
Kronologi Perseteruan Ahmad Dhani Plesetkan Nama Rayen Pono

Kronologi Perseteruan Ahmad Dhani Plesetkan Nama Rayen Pono

Tren
Profil Kardinal Kevin Farrell, Pemimpin Sementara Vatikan Usai Paus Fransiskus Meninggal

Profil Kardinal Kevin Farrell, Pemimpin Sementara Vatikan Usai Paus Fransiskus Meninggal

Tren
Nyaris Celaka, Pesawat Delta Air Lines Berisi 282 Penumpang Terbakar Sebelum Lepas Landas di Orlando

Nyaris Celaka, Pesawat Delta Air Lines Berisi 282 Penumpang Terbakar Sebelum Lepas Landas di Orlando

Tren
Cara Daftar UM-PTKIN 2025 yang Dibuka Mulai 22 April hingga 28 Mei

Cara Daftar UM-PTKIN 2025 yang Dibuka Mulai 22 April hingga 28 Mei

Tren
Ilmuwan Ungkap Penyebab Rotasi Bumi Berubah dalam 2 Dekade Terakhir

Ilmuwan Ungkap Penyebab Rotasi Bumi Berubah dalam 2 Dekade Terakhir

Tren
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau