KOMPAS.com - Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan telah merilis grafik perjalanan kereta api atau Gapeka 2023.
Adapun Gapeka 2023 yang dirilis mencakup jaringan kereta api di Jawa, Sumatera Utara, Sumatera Barat, dan Sumatera Selatan.
Masyarakat dapat mengunduh dokumen Gapeka 2023 melalui laman .
Baca juga: Ramai soal Harga Tiket Kereta Naik Disebut karena KAI Wajib Setor TAC, Ini Kata Kemenhub
Berikut link-nya:
Baca juga: Rute Kereta Baru KAI per 1 Juni 2023, Harga Tiket Mulai dari Rp 400.000
Dilansir dari dokumen Gapeka 2023 di Jawa, diketahui total terdapat 2.201 kereta api di Pulau Jawa.
Jumlah itu meliputi kereta jenis komersial, ekonomi, bandara, kereta rel listik atau KRL, barang, dan dinas (lokomotif dan rangkaian).
Untuk kereta jenis komersial, mencakup kelas argo, eksekutif, eksekutif campuran, bisnis ekonomi, dan ekonomi 80.
Baca juga: Ramai soal Tiket Sisa 2 tapi Banyak Kursi Kosong Disebut Trik Marketing, Ini Kata PT KAI
Berikut rincian kereta komersial di Jawa:
1. Argo