优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Gejala Covid-19 Ringan sampai Berat, Apa Saja?

优游国际.com - 02/09/2022, 10:03 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pandemi Covid-19 masih belum selesai, meski kasus yang dilaporkan telah menurun.

Covid-19 adalah penyakit yang disebabkan oleh virus SARS-CoV-2. Penyakit ini pertama kali dilaporkan pada akhir Desember 2019 di Wuhan, China.

Lantas, apa saja gejalanya?

Menurut (WHO), gejala Covid-19 bervariasi pada orang yang terinfeksi.

Baca juga: Ketahui, Ini Efek Samping Vaksin Covid-19 Booster

Selain itu disebutkan bahwa Covid-19 kebanyakan orang yang terinfeksi akan mengalami penyakit pernapasan ringan sampai sedang dan sembuh tanpa rawat inap.

Akan tetapi penyakit ini bisa menjadi parah dan memerlukan bantuan medis pada beberapa kalangan.

Orang tua atau lansia dan orang-orang yang memiliki kondisi medis mendasar atau komorbid, seperti kardiovaskular, diabetes, penyakit pernapasan kronis, atau kanker lebih mungkin mengembangkan penyakit serius.

Siapapun dapat terinfeksi Covid-19 dan menjadi parah atau meninggal pada usia berapapun.

Baca juga: UPDATE Covid-19 Global 1 September 2022


Halaman:


Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau