优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Kronologi Andrew Andika Ditangkap Kasus Narkoba, Sempat Pesta dan Nonton Konser

优游国际.com - 01/10/2024, 15:05 WIB
Revi C. Rantung,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKBP Chandra Mata Rohansyah membeberkan kronologi penangkapan artis peran Andrew Andika atas kasus dugaan penyalahgunaan narkoba berjenis sabu.

Diketahui, Andrew Andika ditangkap pada 26 September 2024 di daerah Bogor, Jawa Barat.

Sehari sebelumnya, Andrew Andika sempat menghubungi rekannya FA untuk menyaksikan konser di daerah Jakarta Selatan. Kebetulan FA sedang dengan 5 orang temannya.

Lalu, berangkatlah Andrew Andika dan 6 orang temannya itu menyaksikan konser.

Baca juga: Ditangkap Kasus Narkoba, Andrew Andika Minta Maaf ke Tengku Dewi

"Kronologis tindak pidana berawal dari saudara AA ini menghubungi atau tersangka FA untuk menonton sebuah konser di Jakarta Selatan. Kebetulan saudara FA sedang berada di sebuah hotel bersama 5 lainnya. Kemudian mereka pergi, 7 orang itu pergi menonton konser," kata Chandra dalam jumpa pers di Polres Metro Jakarta Barat, Selasa (1/10/2024).

Setelah menonton konser, mereka sempat melakukan pesta narkoba di sebuah tempat di Jakarta Barat.

"Dan kemudian melanjutkan untuk melakukan pesta narkoba di suatu tempat di Jakarta Barat," ucap Chandra.

"Di mana salah satu teman dari FA itu sudah membawa narkobanya dari hotel Jakarta Selatan tersebut," tambah Chandra.

Baca juga: Kuasa Hukum Sebut Tengku Dewi Akan Tetap Gugat Cerai Andrew Andika yang Sedang Terjerat Kasus Narkoba

Berdasarkan informasi masyarakat, barulah polisi menyelidikinya.

"Kemudian berdasarkan info masyarakat, kami dari Satresnarkoba Polres Jakarta Barat melakukan observasi dan penyelidikan lebih lanjut," tutur Chandra.

Pada hari selanjutnya 26 September 2024, polisi kemudian menciduk Andrew Andika di kediamannya di Bogor, Jawa Barat pukul 17.00 WIB.

"Kemudian akhirnya melakukan penangkapan terhadap saudara AA di sebuah rumah tempat tinggal di daerah Bogor, pada hari Kamis pukul 17.00 WIB. Berikutnya kami melakukan penangkapan terhadap 5 orang lainnya di sebuah hotel, di hotel tempat semula mereka berada dan di sana," ungkap Chandra.

"Sedangkan terhadap AA sendiri pada saat dilakukan penangkapan AA tidak sedang melakukan narkoba," tambah Chandra.

Baca juga: Tengku Dewi Tawarkan Bantuan Hukum untuk Andrew Andika yang Terjerat Kasus Narkoba

Polisi menginformasikan, saat penangkapan Andrew tak ditemukan barang bukti, sedangkan 5 orang lainnya ditemukan barang bukti berupa sabu.

"Satu buah alat isap sabu berupa bung dari bekas kemasan air mineral. Kemudian, satu buah pipet kaca yang berisikan residu narkotika jenis sabu dengan berat keseluruhan 1,77 gram ini masjh termasuk dengan pipetnya. 2 buah korek api yang dimodifikasi," tutur Chandra.

Atas kasus ini polisi telah menetapkan Andrew Andika dan lima orang sebagai tersangka.

"6 tersangka juga sudah kami lakukan tes kesehatan beberapa hari yang lalu dan tes urin. Di mana hasilnya ke 6 tersangka tersebut dalam kondisi sehat dan cek urinnya positif ampetamin dan metafetamin," ucap Chandra.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Ramai soal Penyanyi Izin Pencipta Lagu, Begini Respons Charly Van Houten Saat Putranya Minta Izin

Ramai soal Penyanyi Izin Pencipta Lagu, Begini Respons Charly Van Houten Saat Putranya Minta Izin

Seleb
Momen Haru Pelepasan Jenazah Ricky Siahaan, Diberangkatkan ke San Diego Hills

Momen Haru Pelepasan Jenazah Ricky Siahaan, Diberangkatkan ke San Diego Hills

Seleb
Momen Edy Khemod Menangis di Upacara Pelepasan Jenazah Ricky Seringai

Momen Edy Khemod Menangis di Upacara Pelepasan Jenazah Ricky Seringai

Seleb
Ucapkan Perpisahan ke Jenazah Ricky Siahaan, Arian Seringai: Lu Meninggal dengan Gagah

Ucapkan Perpisahan ke Jenazah Ricky Siahaan, Arian Seringai: Lu Meninggal dengan Gagah

Seleb
Maroon 5 dan Lisa BLACKPINK Umumkan Kolaborasi dalam Lagu Priceless

Maroon 5 dan Lisa BLACKPINK Umumkan Kolaborasi dalam Lagu Priceless

Musik
Gading Marten Bisa Diajak Co-Parenting, Gisella Anastasia: Tipe yang Berbesar Hati

Gading Marten Bisa Diajak Co-Parenting, Gisella Anastasia: Tipe yang Berbesar Hati

Seleb
Pertama Kali Selama 9 Tahun Berkarier, Cha Eun Woo ASTRO Akan Laporkan Haters

Pertama Kali Selama 9 Tahun Berkarier, Cha Eun Woo ASTRO Akan Laporkan Haters

K-Wave
Hubungan Asmaranya dengan Randy Martin Didoakan Penggemar, Lyodra: Kita Aminkan

Hubungan Asmaranya dengan Randy Martin Didoakan Penggemar, Lyodra: Kita Aminkan

Seleb
Film Conclave Kembali Tayang di Bioskop Indonesia

Film Conclave Kembali Tayang di Bioskop Indonesia

Film
Di-ghosting Lee Jun Young, Park Bo Gum Ngaku Sakit Hati

Di-ghosting Lee Jun Young, Park Bo Gum Ngaku Sakit Hati

K-Wave
Hari Ini, Ricky Seringai Dimakamkan di San Diego Hills

Hari Ini, Ricky Seringai Dimakamkan di San Diego Hills

Seleb
Weak Hero Class 2 Tayang Global, Langsung Puncaki Popularitas

Weak Hero Class 2 Tayang Global, Langsung Puncaki Popularitas

K-Wave
Katy Perry Balas Kritik Pedas soal Misi Luar Angkasa Blue Origin?

Katy Perry Balas Kritik Pedas soal Misi Luar Angkasa Blue Origin?

Seleb
Buktikan Eksistensinya di Industri Musik, Sammy Simorangkir Rilis Luka yang Luas

Buktikan Eksistensinya di Industri Musik, Sammy Simorangkir Rilis Luka yang Luas

Musik
Ravi Andika Comeback dengan 鈥淜embali?鈥, Lagu Gagal Move On yang Bikin Baper

Ravi Andika Comeback dengan 鈥淜embali?鈥, Lagu Gagal Move On yang Bikin Baper

Musik
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau