JAKARTA, KOMPAS.com - Siksa Kubur menjadi karya ke-10 sutradara Joko Anwar.
Ini merupakan film panjang pertama yang diproduksi oleh rumah produksi Come and See Pictures.
Siksa Kubur merupakan versi panjang dari film pendek berjudul sama yang pernah digarap oleh Joko Anwar di tahun 2012.
Siksa Kubur mengusung genre horor religi yang mengacu pada ajaran Islam.
Baca juga: Joko Anwar Tulis Skenario Khusus Pemain Anak dalam Film Siksa Kubur
Sinopsis
Sita ditinggal pergi kedua orangtuanya yang melakukan bom bunuh diri.
Sejak itu, Sita tak pernah percaya lagi pada agama.
Sita juga jadi memiliki satu tujuan hidup yakni mencari orang paling berdosa dan berniat masuk ke dalam kuburannya untuk membuktikan bahwa agama dan siksa kubur itu tidak ada.
Namun ada konsekuensi yang harus dihadapi bagi orang yang tidak percaya.
Baca juga: Alasan Joko Anwar Tolak Siksa Kubur Tayang di Bioskop IMAX
Daftar Pemain
Jadwal Tayang
Siksa Kubur ditayangkan pada libur Lebaran 2024, tepatnya mulai 10 April 2024.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.