优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Umay Shahab Butuh Waktu Lama Ajak Iqbaal Garap Perayaan Mati Rasa

优游国际.com - 11/01/2024, 07:10 WIB
Ady Prawira Riandi,
Ira Gita Natalia Sembiring

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Aktor sekaligus sutradara Umay Shahab membutuhkan waktu cukup lama untuk mengajak Iqbaal Ramadhan bergabung menggarap film Perayaan Mati Rasa.

Tak tanggung-tanggung, Iqbaal akan dilibatkan sebagai pemain sekaligus menjalani debut sebagai produser di film ini.

“Lebih kepada nyatuin visi dan misinya yang cukup agak lama karena Iqbaal pun sama kayak gue gitu, anaknya tidak mudah untuk diyakinkan,” kata Umay saat di Jakarta Selatan, Rabu (10/1/2024).

Baca juga: Umay Shahab Ungkap Ada Pengaruh Eternal Sunshine of the Spotless Mind di Film Terbarunya

Iqbaal Ramadhan dikenal sebagai aktor yang sangat pemilih terhadap tawaran film baru.

Sepanjang 2023, mantan personel Cowboy Jr ini bahkan hanya tampil sebagai cameo di film Ketika Berhenti di Sini.

“Buktinya tahun 2023 aja satu-satunya film yang Iqbaal mainin adalah Ketika Berhenti di Sini dan satu scene doang dan itu enggak sampe 5 menit screen timenya,” kata Umay.

Setelah cukup lama bernegosiasi, Umay Shahab akhirnya berhasil menggaet Iqbaal Ramadhan sebagai cast di film barunya.

Baca juga:


Umay sendiri akan tampil sebagai pemain dan berduet dengan Iqbaal.

Bermodalkan semangat yang sama untuk melakukan regenerasi di dunia sinema, Iqbaal Ramadhan memutuskan untuk bergabung.

“Ya gitu sih memang waktunya cukup panjang untuk meyakinkan dia dan akhirnya dengan semangat yang sama untuk regenerasi selanjutnya,” seru Umay.

Selain Perayaan Mati Rasa, Sinemaku Pictures juga sudah menyiapkan dua film baru di tahun ini.

Kedua film itu adalah Temurun yang bergenre horor dan Bolehkah Sekali Saja Kumenangis yang mengusung drama percintaan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Hotman Paris Pertanyakan Wewenang Jubir Pengadilan yang Sebut Paula Verhoeven Istri Durhaka

Hotman Paris Pertanyakan Wewenang Jubir Pengadilan yang Sebut Paula Verhoeven Istri Durhaka

Seleb
Sosok Ricky Siahaan di Mata Manajer Seringai: Rocker Humoris yang Rendah Hati

Sosok Ricky Siahaan di Mata Manajer Seringai: Rocker Humoris yang Rendah Hati

Seleb
Respons Hotman Paris soal Rekaman Suara Paula Verhoeven Diduga Habiskan 2 Jam Chat Selingkuhan di Kamar Mandi

Respons Hotman Paris soal Rekaman Suara Paula Verhoeven Diduga Habiskan 2 Jam Chat Selingkuhan di Kamar Mandi

Seleb
Tetap Izin meskipun Nyanyi Lagu Ciptaan Ahmad Dhani, Dul: Ayah Selalu Ngajarin Adab

Tetap Izin meskipun Nyanyi Lagu Ciptaan Ahmad Dhani, Dul: Ayah Selalu Ngajarin Adab

Seleb
Soal Orang Ketiga di Rumah Tangga Baim鈥揚aula, Hotman Paris: Salah Suami Ajak Orang Nginap

Soal Orang Ketiga di Rumah Tangga Baim鈥揚aula, Hotman Paris: Salah Suami Ajak Orang Nginap

Seleb
Dicibir gara-gara Masih Sempat Dandan di Pemakaman Titiek Puspa, Inul Daratista: Kalau Bisa Pakai Bulu Mata

Dicibir gara-gara Masih Sempat Dandan di Pemakaman Titiek Puspa, Inul Daratista: Kalau Bisa Pakai Bulu Mata

Seleb
Soroti Putusan Cerai Paula Verhoeven, Hotman Paris: Bertengkar Belum Tentu Durhaka

Soroti Putusan Cerai Paula Verhoeven, Hotman Paris: Bertengkar Belum Tentu Durhaka

Seleb
Kapan Film Gundik Tayang?

Kapan Film Gundik Tayang?

Film
Ricky Siahaan Kena Serangan Jantung 5 Menit Usai Konser di Jepang, Manajer: Sebelum Berangkat Sehat

Ricky Siahaan Kena Serangan Jantung 5 Menit Usai Konser di Jepang, Manajer: Sebelum Berangkat Sehat

Seleb
鈥淧ulang鈥, Jadi Karya Terakhir Ricky Siahaan Bersama Seringai

鈥淧ulang鈥, Jadi Karya Terakhir Ricky Siahaan Bersama Seringai

Musik
Sooyoung SNSD Akan Debut Akting di Hollywood Lewat Ballerina, Spin-Off John Wick

Sooyoung SNSD Akan Debut Akting di Hollywood Lewat Ballerina, Spin-Off John Wick

K-Wave
Mengapa Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani?

Mengapa Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani?

Seleb
Momen Haru Ketika Jenazah Ricky Siahaan Tiba di Rumah Duka

Momen Haru Ketika Jenazah Ricky Siahaan Tiba di Rumah Duka

Seleb
Aktor Jepang, Kei Tanaka Diduga Selingkuh dengan Mei Nagano yang Berusia 15 Tahun Lebih Muda

Aktor Jepang, Kei Tanaka Diduga Selingkuh dengan Mei Nagano yang Berusia 15 Tahun Lebih Muda

Hits
Genap 32 Tahun, Dinar Candy Ingin Memperbaiki Diri

Genap 32 Tahun, Dinar Candy Ingin Memperbaiki Diri

Seleb
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau