优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Seperti Ahmad Dhani dan Once, Anji Sebut Performing Rights Bikin Penyanyi dan Pencipta Lagu Tubrukan

优游国际.com - 31/03/2023, 20:43 WIB
Andika Aditia

Penulis

KOMPAS.com – Musisi Anji Manji turut bersuara soal performing rights atau hak pertunjukkan yang belakangan menjadi kotak pandora bagi dunia musik di Indonesia.

Menurut Anji, performing rights telah membuat antara penyanyi dan pencipta lagu menjadi bergesekan karena persoalan hak ekonomi atas sebuah karya.

Persoalan ini, kata Anji, tak bisa dibiarkan begitu saja penyelesaiannya.

Apalagi, penyelesaiannya hanya antara penyanyi dan pencipta lagu.

Baca juga: Tak Ada Masalah dengan Once, Ahmad Dhani Siap Tindak EO yang Belum Bayar Royalti

 

Lembaga terkait harus turut serta aktif mencari titik temu dan memberi pemaparan.

PERFORMING RIGHTS. Komposer dan Performer jadi bertubrukan. Sepertinya harus duduk bareng plus dengan LMK(N),” tulis Anji dalam unggahan di akun Instagram-nya, dikutip Jumat (31/3/2023).

Anji berpikir, bagaimana bila semua pencipta lagu atau komposer melarang orang yang murni sebagai penyanyi membawakan lagunya.

Tentu, kata Anji, nasib penyanyi yang tak punya lagu ciptaan sendiri akan merana.

Baca juga: Tak Ada Pemasukan, Calvin Dores Berharap dari Royalti Ayahnya, Deddy Dores

Saya membayangkan jika semua komposer melarang penyanyi membawakan lagunya, dan memang secara hukum diiyakan, siap-siap saja para penyanyi yang tidak membawakan lagu ciptaan sendiri,” tulis Anji.

Oleh karena itu, Anji merasa perlu lembaga terkait dalam hal ini; LMKN (Lembaga Manajemen Kolektif Nasional) bersuara dan memutuskan kejelasan kerancuan hak yang sering terjadi antara penyanyi dan pencipta lagu.

“Isu ini bagus untuk LMKN bersuara dan menyatakan sikapnya,” lanjut Anji.

Diketahui, belakangan ramai perselisihan antara musisi Ahmad Dhani dan penyanyi Once Mekel.

Baca juga: LMKN Beri Penjelasan soal Pembayaran Royalti Lagu

Perseteruan ini berawal dari keberatan Ahmad Dhani terhadap Once Mekel yang membawakan lagu-lagu DEWA 19 ciptaannya.

Once Mekel disebut tak mau membayar royalti ketika membawakan lagu-lagu DEWA 19.

Once Mekel pun merespons akan mematuhi segala hak ekonomi Ahmad Dhani sebagai komposer lagu termasuk royalti di dalamnya. 

Halaman:

Terkini Lainnya

Peran Jonathan Frizzy dalam Kasus Peredaran Vape Berisi Etomidate

Peran Jonathan Frizzy dalam Kasus Peredaran Vape Berisi Etomidate

Seleb
Respons Alyssa Daguise Saat Ahmad Dhani Berencana Pasang Joglo Rp 1 Miliar di Tempat Resepsi

Respons Alyssa Daguise Saat Ahmad Dhani Berencana Pasang Joglo Rp 1 Miliar di Tempat Resepsi

Seleb
Gigi Hadid Akhirnya Konfirmasi Pacaran dengan Bradley Cooper

Gigi Hadid Akhirnya Konfirmasi Pacaran dengan Bradley Cooper

Seleb
Konser Lady Gaga Jadi Target Serangan Bom, Polisi Ungkap Dalangnya

Konser Lady Gaga Jadi Target Serangan Bom, Polisi Ungkap Dalangnya

Seleb
Ungkap Misi Bersama AKSI, Ahmad Dhani: Aku Ingin Sehatkan Ekosistem Konser Musik

Ungkap Misi Bersama AKSI, Ahmad Dhani: Aku Ingin Sehatkan Ekosistem Konser Musik

Musik
Reaksi Benny Simanjuntak Saat Tahu Jonathan Frizzy Jadi Tersangka Kasus Vape Berisi Obat Keras

Reaksi Benny Simanjuntak Saat Tahu Jonathan Frizzy Jadi Tersangka Kasus Vape Berisi Obat Keras

Seleb
Ahmad Dhani Berniat Pasang Foto Raja di Lokasi Resepsi, Al Ghazali: Foto Prewedku Dimana?

Ahmad Dhani Berniat Pasang Foto Raja di Lokasi Resepsi, Al Ghazali: Foto Prewedku Dimana?

Seleb
Tak Ingin SK AHU Dicabut, Ki Kusumo Bawa Bukti ke PTUN soal Legalitas PB PARFI

Tak Ingin SK AHU Dicabut, Ki Kusumo Bawa Bukti ke PTUN soal Legalitas PB PARFI

Seleb
Jonathan Frizzy Ditangkap dan Jadi Tersangka Kasus Vape Berisi Obat Keras

Jonathan Frizzy Ditangkap dan Jadi Tersangka Kasus Vape Berisi Obat Keras

Seleb
Jelang Menikah dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Ungkap Pernah Terima Lamaran Pria Lain karena Tekanan Sosial

Jelang Menikah dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Ungkap Pernah Terima Lamaran Pria Lain karena Tekanan Sosial

Seleb
Nana Mirdad Kecewa Layanan Paylater, Sebut Mirip Pinjol dan Ganggu Lewat WA

Nana Mirdad Kecewa Layanan Paylater, Sebut Mirip Pinjol dan Ganggu Lewat WA

Seleb
Layangkan Gugatan ke PTUN, PB Parfi Minta Kemenkumham Cabut SK Kepemimpinan Ki Kusumo

Layangkan Gugatan ke PTUN, PB Parfi Minta Kemenkumham Cabut SK Kepemimpinan Ki Kusumo

Film
Gaduh UU Hak Cipta, Ahmad Dhani Sebut Dirinya Melawan Oligarki Musik

Gaduh UU Hak Cipta, Ahmad Dhani Sebut Dirinya Melawan Oligarki Musik

Musik
Gunakan Paylater, Nana Mirdad Kaget Data Kreditnya Bisa Terdampak BI Checking

Gunakan Paylater, Nana Mirdad Kaget Data Kreditnya Bisa Terdampak BI Checking

Seleb
Tetap Akur Setelah Cerai, Sikap Desta Bantu Natasha Rizky Cari Mobil Baru Disorot

Tetap Akur Setelah Cerai, Sikap Desta Bantu Natasha Rizky Cari Mobil Baru Disorot

Seleb
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau