JAKARTA, KOMPAS.com - Pada 1970, penyanyi legenda Pance Pondaag merilis sebuah lagu yang berjudul "Mengapa Tak Pernah Jujur".
Lagu tersebut menjadi trek kedelapan dari 15 lagu dalam albumnya yang bertajuk 16 Tembang Kenangan Vol 1.
Baca juga: Lirik Lagu Aku Masih Sendiri - Pance Pondaag
Berikut lirik dan chord lagu "Mengapa Tak Pernah Jujur" dari Pance Pondaag.
[Intro]
F C G C
G
C G C
Mengapa kau tak pernah lagi
C F G
Melihat dan menemani diriku sayang
F C
Seandainya daun - daun pun berbisik
G C G
Ia akan bercerita . . tentang hati ini
( * )
C G C
Malam - malam sepi begini
C F G
Terasa panjang dan sangat menyiksa diri
F C
Rasa sunyi . . rasa rindu pada dirimu
G C
Menyatu di dalam kebisuan malam ini . .
( * * )
F G
Mengapa kita saling menyiksa diri
C G C
Sedangkan rinduku … rindumu berpadu
G
Mengapa kita berdua
C
Tak pernah jujur … mengakuinya
( # )
F G
Mengapa kita harus hidup tersiksa
C G C
Sedangkan cintaku . . cintamu menyatu
G
Jangan biarkan membara
C
Api cemburu didalam hidup ini . .
Int:
F C G C
G
Kembali ke : ( * ) . ( * * ) . ( # )
[ ending : ]
G
Jangan biarkan membara
C
Api cemburu didalam hidup ini . .
Outro : F G C
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.