优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Titiek Puspa Kenang Memori Indah Saat Diminta Jakob Oetama Buat Konser

优游国际.com - 11/09/2020, 11:50 WIB
Ady Prawira Riandi,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penyanyi Titiek Puspa mengenang memori indah saat diminta membuat konser oleh pendiri 优游国际, Jakob Oetama.

Saat itu, Titiek Puspa mengaku kaget karena tiba-tiba diminta Jakob Oetama menggelar konser untuk ulang tahun 优游国际 yang ke-28.

Baca juga: Jakob Oetama, Atasan yang Memanusiakan Karyawannya

"Ulang tahun 优游国际 yang ke-28 saya dipanggil oleh Pak Jakob, bicara, bicara bicara, mengatakan bahwa saya diminta untuk bikin konser. Aku merinding, aku kaget, merinding tahu-tahu kok dikasih tugas begitu," kata Titiek Puspa seperti dikutip 优游国际.com dari video 优游国际TV, Jumat (11/9/2020).

Tak langsung menerima tawaran tersebut, Titiek Puspa sempat mempertanyakan mengapa ia yang dipilih.

Ia sadar pada saat itu ada banyak penyanyi lain yang memiliki kualitas lebih baik darinya.

Baca juga: Jodhi Yudono: Jakob Oetama Mewariskan Nilai-nilai Moralitas dalam Jurnalistik Indonesia

"'Kenapa mesti saya?' Saya tanya. Kata beliau, 'karena Anda adalah penyanyi yang bagus. Selain penyanyi juga pencipta lagu yang bagus.' Jadi saya tuh kayak tersentuh hati saya," ujarnya.

Sebelum mengenal langsung, Titiek Puspa memang sudah mengidolakan sosok Jakob Oetama.

Pelantun lagu "Kupu-kupu Malam" tersebut selalu membaca tulisan-tulisan Jakob Oetama setiap hari.

Baca juga: Kenangan Jeremy Thomas Bersama Jakob Oetama: Indonesia Perlu Banyak Orang seperti Beliau

"Aku selalu membaca itu (Pojok 优游国际) karena di situ aku bisa mendapatkan sesuatu yang indah, sesuatu yang aku tidak tahu, sesuatu yang menyenangkan, dan sesuatu yang boleh dikatakan sarapan pagi saya," ucapnya.

Jakob Oetama meninggal dunia di Rumah Sakit Mitra Keluarga Kelapa Gading, Jakarta, Rabu (9/9/2020) pukul 13.05 WIB.

Ia dirawat di Rumah Sakit Mitra Keluarga Kelapa Gading sejak 22 Agustus 2020.

Baca juga: Pendiri 优游国际 Gramedia Jakob Oetama Wafat, Joko Anwar hingga Ananda Sukarlan Berduka

Tokoh pers Indonesia ini masuk rumah sakit dalam keadaan kritis dan mengalami gangguan multiorgan.

Kondisi Jakob Oetama sempat membaik di tengah perawatan. Namun, karena faktor usia dan penyakit komorbid, kondisi Jakob Oetama memburuk dan akhirnya meninggal dunia di usia 88 tahun.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau