优游国际

Baca berita tanpa iklan.
优游国际.com - 18/05/2024, 13:19 WIB
Bella Nurmaya Putri,
Esra Dopita Maret

Tim Redaksi

Sumber

JAKARTA, KOMPAS.com - Baju renang biasanya terbuat dari bahan spandex, nylon, dan polyester. Ketiga bahan ini memberikan elastisitas, ketahanan terhadap air, dan dapat mengering dengan mudah. 

Elastisitas menjadi salah satu faktor kunci yang membuat baju renang nyaman dikenakan dan memberikan kebebasan gerak lebih besar. 

Baca juga: 5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

Beberapa baju renang juga memiliki teknologi anti-penyusutan, yang membuat bahan tetap dalam bentuknya meski sering digunakan dan terkena air.

Namun, kesalahan mencuci baju renang dapat mengakibatkan kerusakan pada bahan dan mengurangi umur pakainya.

Dikutip dari Better Homes and Gardens, Sabtu (18/5/2024), berikut cara mencuci baju renang yang tepat agar tahan lama.

Bilas setelah digunakan

Ilustrasi pakaian renang.Shutterstock/K.Decor Ilustrasi pakaian renang.
Bilas baju renang setelah selesai berenang, terutama jika berenang di air tawar, air asin, atau air yang telah diproses dengan klorin.

Membilas baju renanh akan membantu menghilangkan residu tabir surya, keringat, dan kotoran tubuh lainnya untuk mencegah noda serta kerusakan bahan. 

Baca juga: 5 Tanaman yang Cocok Ditanam di Samping Kolam Renang

Cuci dengan tangan

Selanjutnya, cara mencuci baju renang yang tepat adalah mencucinya dengan tangan. Mencuci baju renang dengan tangan mudah dilakukan.

Untuk memudahkan mencuci baju renang dengan tangan, pilihdeterjen berkekuatan ringan. Caranya, campur detergen dengan air dingin sesuai petunjuk kemasan, lalu rendam baju renang ke dalam larutan dan sekitar 10 menit dengan terus mengibas lembut.

Setelah itu, tiriskan larutan detergen dan tekan perlahan baju renang untuk mengeluarkan kelebihan air. Hindari meremas atau memelintir baju renang agar tidak merusak serat pakaian renang

 Baca juga: 5 Tanaman yang Cocok Ditanam di Area Kolam Renang

Mencuci dengan mesin cuci

Mencuci baju renang juga bisa menggunakan mesin cuci, tapi ada beberapa hal yang perlu diperhatikan baju renang tetap dalam kondisi baik.

Gunakan kantong cuci jaring pelindung saat mencuci baju renang untuk menghindari kusut dan perubahan bentuk.

Pastikan mencuci baju renang bersama dengan pakaian lain yang ringan atau halus serta hindari mencampur dengan barang-barang berat, seperti handuk, jeans, atau kaus.

Selain itu, pilih pengaturan mesin cuci dengan air dingin dan siklus pencucian paling lembut. Gunakan detegen lembut dan dirancang khusus untuk bahan-bahan halus agar tidak merusak serat pakaianenang.

Hindari penggunaan pemutih saat mencuci baju renang karena bisa merusak bahan dan warna pakaian. 

Baca juga: 6 Ide Desain Kolam Renang di Halaman Belakang Rumah

Halaman:


Terkini Lainnya

Anjing Sering Menatap Dinding? Ini 6 Penyebabnya

Anjing Sering Menatap Dinding? Ini 6 Penyebabnya

Pets & Garden
Di Mana Lokasi Ideal untuk Menanam Bunga Telang?

Di Mana Lokasi Ideal untuk Menanam Bunga Telang?

Pets & Garden
4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Wajan Antilengket

4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Wajan Antilengket

Do it your self
6 Tanaman Dalam Ruangan yang Aman untuk Anjing Peliharaan

6 Tanaman Dalam Ruangan yang Aman untuk Anjing Peliharaan

Pets & Garden
Cara Menanam Bunga Matahari di Dalam Pot

Cara Menanam Bunga Matahari di Dalam Pot

Pets & Garden
Benarkah Kucing Bisa Merasa Bersalah? Ini Penjelasannya

Benarkah Kucing Bisa Merasa Bersalah? Ini Penjelasannya

Pets & Garden
Ini Lokasi Terbaik untuk Menanam Bunga Matahari

Ini Lokasi Terbaik untuk Menanam Bunga Matahari

Pets & Garden
6 Tips Menanam Tomat di Lahan Sempit agar Berbuah Banyak

6 Tips Menanam Tomat di Lahan Sempit agar Berbuah Banyak

Pets & Garden
10 Aroma yang Tidak Disukai Kucing

10 Aroma yang Tidak Disukai Kucing

Pets & Garden
LG Electronics Hadirkan Another Campus untuk Gaet Gen Z

LG Electronics Hadirkan Another Campus untuk Gaet Gen Z

Home Appliances
7 Warna Cat Kamar Tidur yang Mengundang Energi Positif

7 Warna Cat Kamar Tidur yang Mengundang Energi Positif

Decor
Apa Bahayanya Jika Tidak Pernah Membersihkan Mesin Cuci?

Apa Bahayanya Jika Tidak Pernah Membersihkan Mesin Cuci?

Home Appliances
Berkunjung ke Pabrik LG di Changwon, Korea Selatan, Kolaborasi Pekerja dan Robot

Berkunjung ke Pabrik LG di Changwon, Korea Selatan, Kolaborasi Pekerja dan Robot

Home Appliances
Apakah Kucing Suka Dicium?

Apakah Kucing Suka Dicium?

Pets & Garden
7 Ide Dekorasi yang Membuat Rumah Terlihat Mewah dan Berkelas

7 Ide Dekorasi yang Membuat Rumah Terlihat Mewah dan Berkelas

Decor
Baca berita tanpa iklan.

Topik Homey

Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau