优游国际

Baca berita tanpa iklan.

5 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan, Bantu Menurunkan Gula Darah

优游国际.com - 25/03/2024, 19:55 WIB
Aska Bagus Aldika,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Sumber

KOMPAS.com – Daun kelor biasanya diolah menjadi sayur berkuah bening. Daun berwarna hijau yang bentuknya kecil ini ternyata memiliki beragam manfaat untuk kesehatan. 

Dilansir dari buku "Khasiat Hebat Daun Kelor" oleh Redaksi Trubus (2019) terbitan PT Trubus Swadaya, Senin (25/3/2024), berikut beberapa manfaat daun kelor bagi kesehatan:

Baca juga:

Manfaat daun kelor untuk kesehatan

1. Menurunkan gula darah

Ilustrasi daun kelorSHUTTERSTOCK/MAXIMS CREATIONS Ilustrasi daun kelor

Daun kelor membantu menurunkan gula darah.

Menurut hasil penelitian periset dari Departemen Kimia di Universitas Allahabad, India, Jaiswal Dolly, ekstrak kelor dinilai lebih efektif menurunkan kadar gula darah daripada Glipzide .

Adapun Glipzied adalah obat yang biasa dokter rekomendasikan untuk mengatasi penyakit kencing manis.

Baca juga: Restoran Unik Serba Daun Kelor di Labuan Bajo, La Moringa

2. Pelindung hati

Ilustrasi daun kelor, pohon kelor.SHUTTERSTOCK/ASSIDUOUSNESS Ilustrasi daun kelor, pohon kelor.

Hasil penelitian dari Periset dari Anna Technology University, India, C Senthil Kumar menunjukkan, daun kelor berkhasit sebagai hepatoprotektor alias pelindung hati.

Terdapat kasus seorang pasien mengalami sakit punggung, pembengkakan ulu hati dan penekanan saraf-saraf organ. Pasien tersebut pun diberikan resep meminum daun kelor selama tiga bulan.

Hasil dari meminum ramuan tersebut, pinggiran limpanya yang semula menghitam saat ini sudah kembali ke warna normal.

Hal tersebut menunjukkan, kelor dapat membantu memperbaiki fungsi hati yang berhubungan dengan pencernaan dan detoksifikasi.

Baca juga: 7 Oleh-oleh Khas Lombok, Ada Dodol Rumput Laut hingga Keripik Kelor

Halaman:


Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau