KOMPAS.com - Bubur sumsum biasanya disajikan dengan gula merah yang manis di pagi hari.
Cara membuat bubur sumsum sebetulnya mudah. Bahan yang dibutuhkan juga murah, seperti tepung beras dan santan.
Pada cara bikin bubur sumsum ini menggunakan santan instan yang dicampur dengan air. Cara buat bubur tersebut memudahkanmu serta hasilnya yang lebih manis.
Selengkapnya ikuti cara dan bahan bubur sumsum dari buku “241 Resep Makanan Favorit Antigagal” (2013) oleh Tim NCC , Fatmah Bahalwan terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Resep bubur sumsum
Bahan bubur sumsum
Saus kinca
Cara membuat bubur sumsum
Buku “241 Resep Makanan Favorit Antigagal” (2013) oleh Tim NCC , Fatmah Bahalwan terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli di Gramedia.com.
/food/read/2022/03/20/090900075/resep-bubur-sumsum-santan-instan-lebih-manis-lebih-praktis