优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Metallica Donasikan 500.000 Dollar AS untuk Korban Kebakaran Los Angeles

优游国际.com - 14/01/2025, 16:18 WIB
Revi C. Rantung,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Grup band Metallica mendonasikan uang senilai 500.000 dollar AS atau setara dengan Rp 8,1 miliar untuk para korban kebakaran di Los Angeles, Amerika Serikat.

Dilansir dari Variety pada Selasa (14/1/2025), bantuan tersebut disalurkan oleh Metallica melalui yayasannya, All Within My Hands.

Baca juga: Gadis India Berusia 11 Tahun Dapat Izin Metallica Nyanyikan Master of Puppets di AGT

Donasi itu diberikan melalui dua lembaga, yaitu California Community Foundation’s Wildfire Recovery Fund dan Pasadena Community Foundation’s Eaton Canyon Fire Relief and Recovery Fund.

All Within My Hands adalah yayasan sosial yang bertujuan menciptakan komunitas berkelanjutan, meningkatkan akses pendidikan, serta memerangi kelaparan.

Namun, yayasan ini juga turut memberikan bantuan terhadap berbagai isu sosial, termasuk bencana alam.

Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Atlas, Rise! - Metallica

Adapun kebakaran kali ini melanda wilayah Pacific Palisades, Eaton, Hollywood Boulevard, dan Sylmar.

Beberapa artis Hollywood juga menjadi korban dalam peristiwa tersebut, termasuk Paris Hilton, Ben Affleck, Jamie Lee Curtis, dan James Woods.

Penyebab kebakaran di Los Angeles diduga berasal dari semak belukar yang terbakar.

Kekeringan yang melanda wilayah tersebut membuat api dengan cepat meluas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Tak Dapat Mobil Dinas dari DPD RI, Komeng Modif Gran Max Miliknya untuk Operasional

Tak Dapat Mobil Dinas dari DPD RI, Komeng Modif Gran Max Miliknya untuk Operasional

Seleb
Ivan Gunawan Kembali Desain Busana Pagelaran Sabang Merauke The Indonesian Broadway 2025

Ivan Gunawan Kembali Desain Busana Pagelaran Sabang Merauke The Indonesian Broadway 2025

Hits
Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus, Bene Dion Janji Buat Film Drama Religi Katolik

Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus, Bene Dion Janji Buat Film Drama Religi Katolik

Seleb
Ifan Seventeen Apresiasi 5 Anak Indonesia yang Lolos Tampil di The New York Pops

Ifan Seventeen Apresiasi 5 Anak Indonesia yang Lolos Tampil di The New York Pops

Musik
Respons Ahmad Dhani soal Akan Dilaporkan Rayen Pono ke Polisi

Respons Ahmad Dhani soal Akan Dilaporkan Rayen Pono ke Polisi

Seleb
Geser Posisi Tokyo, Korea Selatan Ada di Peringkat Pertama Pengembalian Gelang Coldplay

Geser Posisi Tokyo, Korea Selatan Ada di Peringkat Pertama Pengembalian Gelang Coldplay

Musik
10 Tahun Menjanda, Denada Ungkap Keinginannya Menikah Lagi

10 Tahun Menjanda, Denada Ungkap Keinginannya Menikah Lagi

Seleb
Ogah Somasi, Rayen Pono Pilih Langsung Laporkan Ahmad Dhani

Ogah Somasi, Rayen Pono Pilih Langsung Laporkan Ahmad Dhani

Seleb
Jung Kyung Ho Sebut Sooyoung SNSD Pusat Hidupnya

Jung Kyung Ho Sebut Sooyoung SNSD Pusat Hidupnya

K-Wave
George R.R Martin Sebut Menyelesaikan Buku Game of Thrones adalah Kutukan Hidupnya

George R.R Martin Sebut Menyelesaikan Buku Game of Thrones adalah Kutukan Hidupnya

Film
Ahmad Dhani Disebut Tak Pernah Menawar Honor, Ello: Dia Menghargai

Ahmad Dhani Disebut Tak Pernah Menawar Honor, Ello: Dia Menghargai

Seleb
Luna Maya Gelar Bridal Shower di Shanghai, Makin Dekat Menikah dengan Maxime Bouttier

Luna Maya Gelar Bridal Shower di Shanghai, Makin Dekat Menikah dengan Maxime Bouttier

Seleb
Sering Dianggap Tak Akur dengan Basuki gara-gara Si Doel Anak Sekolahan, Mandra: Gue Ribut karena...

Sering Dianggap Tak Akur dengan Basuki gara-gara Si Doel Anak Sekolahan, Mandra: Gue Ribut karena...

Seleb
Ikut Berduka atas Kepergian Paus Fransiskus, Donna Agnesia: Tuhan Sangat Mengasihimu

Ikut Berduka atas Kepergian Paus Fransiskus, Donna Agnesia: Tuhan Sangat Mengasihimu

Seleb
Cinta Laura Ungkap Prestasi Anak Didik Yayasan Soekarseno, Ada yang Lanjut S2 di Jerman

Cinta Laura Ungkap Prestasi Anak Didik Yayasan Soekarseno, Ada yang Lanjut S2 di Jerman

Seleb
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau