优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Pakai Foto Nyeleneh di Surat Suara, Komeng: KPU Sampai Tiga Kali Memastikan ke Saya

优游国际.com - 16/02/2024, 21:30 WIB
Andika Aditia

Penulis

KOMPAS.com - Pelawak Alfiansyah Bustami alias Komeng menceritakan bagaimana proses lucu saat dirinya menggunakan foto nyeleneh di surat suara caleg DPD RI dari provinsi Jawa Barat.

Mulanya, kata Komeng, dirinya mengambil swafoto alias selfie dengan pose nyeleneh.

Kemudian, ia mencetaknya untuk diserahkan ke KPU sebagai salah satu sarat administrasi yang harus dipenuhi.

Baca juga: Terlihat Jarang Kampanye, Komeng: Biar Surprise Tiba-tiba Ada Saya di Surat Suara

Sesaat sebelum menyerahkan, Komeng bertanya lebih dulu apakah boleh fotonya dengan pose nyeleneh, lantaran diperbolehkan, Komeng pun menggunakannya.

“Saya tanya ke petugas KPU, boleh enggak fotonya yang selfie itu, petugasnya bilang boleh, ya sudah saya kasih,” ucap Komeng seperti dikutip dari tayangan FYP Trans7, Jumat (16/2/2024).

Namun, lantaran dianggap tak biasa, Komeng menyebut, petugas KPU yang menerima penyerahan foto nyelenehnya itu sempat memastikan berkali-kali.

Baca juga: Ungkap Respons KPU Saat Serahkan Foto Nyeleneh, Komeng: Itu Petugasnya Ketawa Dulu Pas Lihat

Petugas KPU itu, kata Komeng, memastikan apakah Komeng sungguh ingin menjadikan foto tersebut sebagai foto di surat suara.

“Tapi petugas KPU-nya sempat mastiin lagi, ‘Bang Komeng ini enggak mau ganti fotonya?’, ya saya bilang itu aja karena katanya boleh tadi,” ucap Komeng.

“Itu mastiin foto sampai tiga kali ke saya, terus saya bilang pak, kalau nanyak keempat kali dapat paying nih. Ha-ha-ha,” tambah Komeng sembari bergurau.

Baca juga: Real Count Sementara, Jihan Fahira Buntuti Komeng di DPD Dapil Jawa Barat

Ada pun, berdasarkan pantauan di situs resmi real count KPU, Komeng dengan nama Alfiansyah Komeng di surat suara menjadi caleg DPD RI dengan suara terbanyak di provinsi Jawa Barat sementara ini.

Dari situs , raihan suara Komeng per pukul 20.00 WIB pada Jumat (16/2/2024) telah mencapai 1.196.335 suara.

Sejauh ini, perolehan suara Komeng menjadikannya caleg DPD Jabar dengan suara terbanyak.

Baca juga: Real Count Sementara, Jihan Fahira Buntuti Komeng di DPD Dapil Jawa Barat

Lalu dibuntuti Aanya Rina Casmayanti dengan raihan sementara sebanyak 529.946 suara, kemudian disusul Jihan Fahira sebanyak 462.128 suara.

Diketahui, saat hari H pencoblosan pada 14 Februari 2024, foto Komeng di surat suara menjadi viral lantaran dianggap nyeleneh.

Terlihat, Komeng berada di nomor 10 surat suara caleg DPD Jabar dengan nama Alfiansyah Komeng.

Baca juga: Jarwo Kwat Yakin Komeng Akan Bekerja Serius jika Terpilih Jadi Anggota DPD RI

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Melanie Putria Kenang Hadiah Terindah Dalam Hidupnya

Melanie Putria Kenang Hadiah Terindah Dalam Hidupnya

Seleb
Setelah 鈥淐oba Jadi Aku鈥, Prinsa Mandagie Siapkan Karya Baru

Setelah 鈥淐oba Jadi Aku鈥, Prinsa Mandagie Siapkan Karya Baru

Musik
Anggy Umbara Sebut Awalnya Bukan Luna Maya yang Jadi Pemeran Utama di Film Gundik

Anggy Umbara Sebut Awalnya Bukan Luna Maya yang Jadi Pemeran Utama di Film Gundik

Musik
Lee Je-no NCT Ultah, K-popers Beramai-Ramai Ucapkan #HeavenLeeJENODay

Lee Je-no NCT Ultah, K-popers Beramai-Ramai Ucapkan #HeavenLeeJENODay

K-Wave
Kenangan Pemeran Jesus Revolution, Jonathan Roumie Bertemu dengan Paus Fransiskus

Kenangan Pemeran Jesus Revolution, Jonathan Roumie Bertemu dengan Paus Fransiskus

Hits
Rayen Pono Tutup Pintu Damai dengan Ahmad Dhani

Rayen Pono Tutup Pintu Damai dengan Ahmad Dhani

Seleb
Irfan Hakim di Sampingnya Saat Jatuh dari Sapi 1 Ton, Raffi Ahmad: Lu Bukan Nolongin

Irfan Hakim di Sampingnya Saat Jatuh dari Sapi 1 Ton, Raffi Ahmad: Lu Bukan Nolongin

Seleb
Punya Puluhan Aspri, Hotman Paris Jawab Rumor Habiskan Ratusan Juta Hanya untuk Gaji

Punya Puluhan Aspri, Hotman Paris Jawab Rumor Habiskan Ratusan Juta Hanya untuk Gaji

Hits
7 Hari Tayang, Pengepungan di Bukit Duri Raih 607.488 Penonton

7 Hari Tayang, Pengepungan di Bukit Duri Raih 607.488 Penonton

Film
Usai Jatuh dari Sapi Seberat 1 Ton, Raffi Ahmad: Encok dan Memar sampai Sekarang

Usai Jatuh dari Sapi Seberat 1 Ton, Raffi Ahmad: Encok dan Memar sampai Sekarang

Seleb
Sinopsis Film GJLS: Ibuku Ibu-Ibu, Luna Maya Ikut Main

Sinopsis Film GJLS: Ibuku Ibu-Ibu, Luna Maya Ikut Main

Musik
Dapat Kejutan Kue Ulang Tahun, Maxime Bouttier Suapi Luna Maya

Dapat Kejutan Kue Ulang Tahun, Maxime Bouttier Suapi Luna Maya

Musik
Akui Komunikasi Buruk Sejak Awal Menikah, Paula Verhoeven Ungkap Alasan Yakin Memilih Baim Wong

Akui Komunikasi Buruk Sejak Awal Menikah, Paula Verhoeven Ungkap Alasan Yakin Memilih Baim Wong

Seleb
Minta Paula Verhoeven Bersuara Soal Percerainnya, Hotman Paris: Di Indonesia Ini kan No Viral, No Justice

Minta Paula Verhoeven Bersuara Soal Percerainnya, Hotman Paris: Di Indonesia Ini kan No Viral, No Justice

Musik
Dikira Jadi Perampok, Luna Maya Malah Jadi Peran Utama dalam Film Gundik

Dikira Jadi Perampok, Luna Maya Malah Jadi Peran Utama dalam Film Gundik

Musik
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau