优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Alasan Bradley Cooper Tak Mau Ada Kursi di Set Saat Jadi Sutradara

优游国际.com - 16/12/2023, 10:53 WIB
Revi C. Rantung,
Ira Gita Natalia Sembiring

Tim Redaksi

 

JAKARTA, KOMPAS.com- Aktor Bradley Cooper membeberkan alasan dirinya tidak menyukai adanya kursi di lokasi syuting saat ia menjadi seorang sutradara.

Dilansir dari E! News, Bradley Cooper mengungkapkan hal tersebut ketika memberikan wawasan tentang proses pembuatan filmnya.

“Ketika saya menyutradarai, saya tidak menonton pemutaran," kata Bradley kepada Spike Lee di Variety.

Bradley menyebut adanya kursi di lokasi syuting justru menurunkan energinya sebagai sutradara.

Baca juga: Bradley Cooper Pengin Akting Lagi di Hangover, Tapi Todd Phillips Lagi Garap Sekuel Joker

“Tidak ada kursi. Saya selalu membenci kursi di set, energi Anda turun begitu Anda duduk di kursi,” tutur Bradley.

Bradley mengatakan bahwa dia memposisikan dirinya sebagai aktor ketika menyutradarai sebuah film.

“Aku akan melakukan apapun yang kamu katakan. Aku adalah aktormu,” ucap Bradley.

“Saya adalah seorang pembuat film tetapi saya berada di posisi seorang aktor," tambah Bradley.

Bradley pun mengaku bagaimana ia membantu seorang sutradara kala itu.

Baca juga: Beberapa Kali Tepergok Berduaan, Gigi Hadid dan Bradley Cooper Dikabarkan Pacaran

Menurut Bradley, berada di lokasi syuting mendampingi aktor, merupakan tempat yang nyaman baginya saat menyutradarai film.

“Saya belajar bagaimana membantu sutradara dengan berada di lapangan. Bagi saya, itu adalah transisi yang wajar, begitu saya memiliki keberanian untuk menulis dan menyutradarai film,” ungkap Bradley:

“Berada di lapangan adalah tempat saya merasa paling nyaman untuk mengarahkan,” tambah Bradley.

Baca juga: Jokowi Lapor ke Polda Metro soal Polemik Ijazah Palsu, Mahfud MD: Itu Hak tapi...

Selain itu, saa menjadi seorang sutradara, Bradley menyebut begitu penting untuk membuat para aktornya nyaman.

“Saya ingin membuat aktor merasa aman untuk tidak takut dan bagi saya, saya tidak perlu mendengarnya. Ini semua tentang memastikan gerakan kamera persis seperti yang telah kami atur,” kata Bradley lagi.


Source: https://www.eonline.com/news/1391554/bradley-cooper-reveals-why-theres-no-chairs-on-set-when-hes-directing

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Para Perasuk Rilis First Look, Film Terbaru dari Wregas Bhanuteja

Para Perasuk Rilis First Look, Film Terbaru dari Wregas Bhanuteja

Film
Makna Kain Melukat Luna Maya dan Maxime yang Dibuat Asri Welas

Makna Kain Melukat Luna Maya dan Maxime yang Dibuat Asri Welas

Seleb
Festival Sinema Australia Indonesia Kembali Digelar Tahun Ini

Festival Sinema Australia Indonesia Kembali Digelar Tahun Ini

Film
Jonathan Frizzy Tak Ditahan meski Jadi Tersangka, Hanya Wajib Lapor

Jonathan Frizzy Tak Ditahan meski Jadi Tersangka, Hanya Wajib Lapor

Seleb
Naykilla, Tenxi, hingga Njan Isi Album Honey Sweet Compilation

Naykilla, Tenxi, hingga Njan Isi Album Honey Sweet Compilation

Musik
Ditanya Siapa Sahabatnya yang akan Segera Menikah, Melaney Ricardo: Gisel, Kalau Centil-centilnya

Ditanya Siapa Sahabatnya yang akan Segera Menikah, Melaney Ricardo: Gisel, Kalau Centil-centilnya

Seleb
Lula Kamal Ungkap Dampak Etomidate, Obat Keras yang Buat Jonathan Frizzy Jadi Tersangka

Lula Kamal Ungkap Dampak Etomidate, Obat Keras yang Buat Jonathan Frizzy Jadi Tersangka

Seleb
Profil Callista Arum, Mantan Kekasih Cinta Brian

Profil Callista Arum, Mantan Kekasih Cinta Brian

Musik
Bukan di Negara Asalnya, Aisar Khaled Ungkap Alasan Lebih Sering Buat Konten Berbagi di Indonesia

Bukan di Negara Asalnya, Aisar Khaled Ungkap Alasan Lebih Sering Buat Konten Berbagi di Indonesia

Hits
Profil Cinta Brian yang Diduga Dekat dengan Gisel

Profil Cinta Brian yang Diduga Dekat dengan Gisel

Musik
Tissa Biani Kenang Pernah Syuting Bareng Luna Maya dan Maxime Bouttier pada 2013

Tissa Biani Kenang Pernah Syuting Bareng Luna Maya dan Maxime Bouttier pada 2013

Seleb
Kemesraan Gisel dan Cinta Brian di Pernikahan Luna Maya Jadi Sorotan Warganet

Kemesraan Gisel dan Cinta Brian di Pernikahan Luna Maya Jadi Sorotan Warganet

Seleb
Ekspresi Maxime Bouttier Berubah Saat Luna Maya Ungkap Pernah Tak Percaya Akan Menikah

Ekspresi Maxime Bouttier Berubah Saat Luna Maya Ungkap Pernah Tak Percaya Akan Menikah

Seleb
Anang Hermansyah Ingatkan Ujian Saat Menikahkan Anak, Maia Estianty: Drama Keluarga?

Anang Hermansyah Ingatkan Ujian Saat Menikahkan Anak, Maia Estianty: Drama Keluarga?

Seleb
Bukan Salah Pasang, Maxime Bouttier Jelaskan Alasan Luna Maya Ulurkan Tangan Kiri Saat Akan Pasang Cincin

Bukan Salah Pasang, Maxime Bouttier Jelaskan Alasan Luna Maya Ulurkan Tangan Kiri Saat Akan Pasang Cincin

Seleb
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau