优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Dituntut 4,5 Tahun Penjara, Gaga Muhammad Minta Waktu Susun Pledoi

优游国际.com - 04/01/2022, 15:39 WIB
Revi C. Rantung,
Kistyarini

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pihak Gaga Muhammad meminta waktu kepada Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur untuk mengajukan pledoi atau nota pembelaan.

Gaga, yang bernama lengkap Gaung Sabda Alam Muhammad, dituntut hukuman 4,5 tahun penjara dan denda Rp 10 juta dalam sidang pada Selasa (4/1/2022).

“Mohon kami diberikan waktu satu minggu untuk membuat pembelaan dan bicara dengan terdakwa juga,” kata Fahmi Bachmid di dalam ruang sidang Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Timur, Selasa (4/1/2022).

“Saya serahkan semua pada penasihat hukum,” ungkap Gaga menimpali.

Baca juga: Gaga Muhammad Dituntut 4,5 Tahun Penjara, Orangtuanya Bungkam

Gaga Muhammad merupakan terdakwa perkara kecelakaan lalu lintas yang dialaminya bersama mendiang Laura Anna pada 8 Desember 2019.

Akibat kecelakaan itu Laura Anna mengalami dislokasi tulang leher yang berujung pada kelumpuhan.

Sementara itu Gaga, yang mengemudikan mobil, hanya mengalami luka ringan.

Ditemui seusai sidang, Fahmi Bachmid mengatakan kliennya kemungkinan ikut menyusun pledoi tersebut.

Baca juga: Gaga Muhammad Dituntut 4,5 Tahun Penjara dan Denda Rp 10 Juta

“Gaga belum bicara tadi, cuma dia menyerahkan kepada saya untuk mengajukan nota pembelaan. Nah nota pembelaan ini akan saya susun dan mungkin Gaga menyusun, kami lihat saja nanti seperti apa,” tutur Fahmi lagi.

Fahmi mengatakan nota pembelaan nanti bakal dilihat oleh majelis halim dan berpengaruh dengan putusan tersebut.

“Dari nota pembelaan nanti akhirnya majelis hakim yang akan memutuskan bagaimana memutus perkara ini dan akan dihukum seberat apa atau berapa tahun Gaga itu nanti dilihat proses selanjutnya,” ucap Fahmi.

Sebelumnya, jaksa penuntut umum (JPU), Handri Dwi membacakan tuntutan terhadap Gaga Muhammad.

Baca juga: Berharap Gaga Muhammad Mendapat Hukuman, Denny Sumargo: Supaya Dia Belajar Memperbaiki

Gaga Muhammad dituntut 4 tahun 6 bulan penjara dan denda uang sebesar Rp 10 juta.

“Menjatuhkan pidana penjara 4 tahun 6 bulan dan denda sepuluh juta yang apbila tidak dibayarkan diganti dengan pidana 2 bulan penjara,” kata Handri.

Di tengah proses persidangan, Laura Anna meninggal dunia pada Rabu (15/12/2021).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Ibu Bimbim Slank, Bunda Iffet, Meninggal Dunia

Ibu Bimbim Slank, Bunda Iffet, Meninggal Dunia

Seleb
Selamat, Film Jumbo Tembus 7 Juta Penonton

Selamat, Film Jumbo Tembus 7 Juta Penonton

Film
10 Hari Tayang, Film Pengepungan di Bukit Duri Tembus Satu Juta Penonton

10 Hari Tayang, Film Pengepungan di Bukit Duri Tembus Satu Juta Penonton

Film
Ucapkan Perpisahan pada Ricky Siahaan, Edy Khemod: Seringai Enggak Akan Sama Lagi

Ucapkan Perpisahan pada Ricky Siahaan, Edy Khemod: Seringai Enggak Akan Sama Lagi

Seleb
Gelap dan Penuh Tekanan, Arya Saloka Ungkap Kesan Bintangi Film Dendam Malam Kelam

Gelap dan Penuh Tekanan, Arya Saloka Ungkap Kesan Bintangi Film Dendam Malam Kelam

Film
Seoul Capai 99 Persen Tingkat Pengembalian Gelang LED Coldplay

Seoul Capai 99 Persen Tingkat Pengembalian Gelang LED Coldplay

Musik
Peti Jenazah Ricky Siahaan Dipenuhi Stiker Band Favoritnya, Manajer Seringai: Atas Izin Keluarga

Peti Jenazah Ricky Siahaan Dipenuhi Stiker Band Favoritnya, Manajer Seringai: Atas Izin Keluarga

Musik
Pemakaman Ricky Siahaan Diiringi Lagu Landslide, Manajer Seringai: Salah Satu Wasiat yang Kami Jalankan

Pemakaman Ricky Siahaan Diiringi Lagu Landslide, Manajer Seringai: Salah Satu Wasiat yang Kami Jalankan

Seleb
Ungkap Keinginan Ricky Siahaan di Jepang, Edy Khemod: Dia Minta Piknik, Ternyata...

Ungkap Keinginan Ricky Siahaan di Jepang, Edy Khemod: Dia Minta Piknik, Ternyata...

Musik
Punya Utang Rp 2 Miliar Pasca Gagal Nyaleg, Krisna Mukti Ungkap Cara Lunasi

Punya Utang Rp 2 Miliar Pasca Gagal Nyaleg, Krisna Mukti Ungkap Cara Lunasi

Seleb
Lebih Mengidolakan Dewa 19, Putra Charly Van Houten: Iya, Jelas

Lebih Mengidolakan Dewa 19, Putra Charly Van Houten: Iya, Jelas

Seleb
Yoo Yeon Seok Akan Muncul Cameo di Resident Playbook

Yoo Yeon Seok Akan Muncul Cameo di Resident Playbook

K-Wave
Momen Haru Pemakaman Ricky Seringai, Diiringi Lagu Landslide

Momen Haru Pemakaman Ricky Seringai, Diiringi Lagu Landslide

Seleb
Pilih Bawakan Lagu Ciptaan Sendiri, Judika: Daripada Nanti Dianggap Maling

Pilih Bawakan Lagu Ciptaan Sendiri, Judika: Daripada Nanti Dianggap Maling

Seleb
Berduka atas Meninggalnya Ricky Siahaan, Stevi Item: Dia Humoris, Main Gitarnya Keren

Berduka atas Meninggalnya Ricky Siahaan, Stevi Item: Dia Humoris, Main Gitarnya Keren

Seleb
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau