ROMA, KOMPAS.com - Prosesi pemakaman Paus Fransiskus digelar secara sederhana dan khusyuk di Lapangan Santo Petrus, Vatikan, Sabtu (26/4/2025).
Acara dimulai pada pukul 10.00 waktu setempat (15.00 WIB), sampai jenazah dimakamkan di gereja favoritnya di Basilika Santa Maria Maggiore, Roma, Italia, sekitar pukul 18.00 WIB.
Berikut adalah momen-momen menarik dari pemakaman Paus Fransiskus kemarin.
Baca juga: Pemakaman Paus Fransiskus Dijaga Ketat: Jet Tempur Siaga, Sniper Siap
Franca Garbaino, presiden Distrik Batu Tulis Liguria, menggambarkan material tersebut kepada Vatican News sebagai "bukan batu mulia," melainkan "batu rakyat" yang "memberi kehangatan".
Menurut keterangan Vatikan yang dikutip Catholic Standard, makam sederhana itu mencerminkan komitmen Paus terhadap kerendahan hati dan kesederhanaan.
Baca selengkapnya di sini.
Trump terbang bersama Ibu Negara Melania dengan pesawat kenegaraan Air Force One, sedangkan Biden datang bareng istrinya, Jill.
Tradisi pemimpin "Negeri Paman Sam" menghadiri pemakaman Paus ini mengulang sejarah pada 2005, ketika Presiden AS saat itu George W Bush hadir bersama dua pendahulunya, Bill Clinton dan George HW Bush, dalam pemakaman Paus Yohanes Paulus II.
Baca selengkapnya di sini.
Baca juga:
Jumlah tersebut melampaui total 195.000 pelayat yang datang saat wafatnya Paus Benediktus XVI pada 2022, demikian disampaikan Vatikan.
Presiden Perancis Emmanuel Macron tercatat sebagai salah satu di antara orang-orang terakhir yang membungkuk di depan peti jenazah Paus Fransiskus.
Baca selengkapnya di sini.