KOMPAS.com - Dalam perayaan Tahun Baru China, kue keranjang menjadi salah satu makanan yang selalu disajikan.
Bukan hanya enak dinikmati secara langsung, kue keranjang bisa diolah dengan bahan makanan lain agar lebih lezat.
Coba olah kue keranjang dengan roti tawar mengikuti resep roti goreng dari buku “” (2018) oleh Dapur Nulekker terbitan Penerbit Bhuana Ilmu Populer.
Baca juga: Resep Kolak Kue Keranjang, Sajian Imlek yang Istimewa
Bahan:
Baca juga: Resep Roti Goreng Pisang Cokelat, Pakai Roti Tawar yang Belum Habis
1. Tekan dan ratakan roti tawar dengan rolling pin.
2. Letakkan satu lembar kue keranjang. Gulung padat.
3. Celupkan roti ke dalam kocokan telur. Gulingkan di atas tepung panir hingga rata.
4. Goreng dalam minyak panas. Angkat dan tiriskan.
Buku “” (2018) oleh Dapur Nulekker terbitan Penerbit Bhuana Ilmu Populer bisa dibeli di Gramedia.com.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.