KOMPAS.com - Syarat minimal Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) menjadi salah satu komponen penting dalam pendaftaran beasiswa LPDP 2025.
Ada minimal nilai IPK untuk bisa mendaftar beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP).
Salah satu yang sering ditanyakan calon pendaftar adalah apakah IPK di bawah 3,0 bisa mendaftar beasiswa LPDP?
Baca juga: Beda Tahapan Seleksi Daftar LPDP 2025 Tahap 1 Pakai dan Tanpa LoA
Saat ini, pendaftaran beasiswa LPDP 2025 tahap 1 sudah dibuka mulai Jumat, (17/1/2025).
Perlu diketahui jika beasiswa LPDP 2023 dibagi dalam 3 kategori:
Masing-masing kategori beasiswa LPDP punya sub kategori beasiswa. Untuk masing-masing sub kategori inilah yang memiliki persyaratan minimal IPK berbeda-beda. Misalnya, pada Beasiswa Reguler tahun 2023 harus punya IPK minimal 3,00. Sementara jenjang doktor, minimal IPK 3,25.
Sementara ada juga beasiswa LPDP dengan IPK di bawah 3,0 bisa mendaftar. Beasiswa apakah ini? Cek informasi lebih lengkapnya di bawah ini.
1. Beasiswa Reguler LPDP
Baca juga: Pendaftaran Beasiswa LPDP 2025 Masih Buka, Cek Manfaat yang Diberikan
2. Beasiswa Perguruan Tinggi Utama Dunia (PTUD) LPDP
3. Beasiswa Parsial LPDP
4. Beasiswa PNS, TNI, dan Polri LPDP
5. Beasiswa Kewirausahaan LPDP
Baca juga: Link Pendaftaran Beasiswa LPDP 2025 Tahap 1, Klik beasiswalpdp.kemenkeu.go.id
6. Beasiswa Kerja Sama Bidang Metalurgi dan Sains Material.
7. Beasiswa Kader Ulama LPDP
8. Beasiswa Dokter Spesialis LPDP
Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan.